Zumba Nation, Hidupkan Car Free Day Darmo

author surabayapagi.com

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news
SURABAYAPAGI.COM, Surabaya – Minggu (17/9/2017) Car Free Day (CFD) Darmo ramai oleh ratusan pengunjung yang mengikuti Zumba Nation. Zumba Nation merupakan rangkaian senam yang digagas oleh Pocari Sweat. Minuman Isotonik asal Jepang ini sudah rutin menyapa para pengunjung CFD setiap bulannya. Para peserta antusias mengikuti zumba yang dibawakan oleh Zin Annis, apalagi dengan support yang disiapkan oleh Pocari Sweat supaya peserta terbebas dari dehidrasi. Antonius Reza Brand Communication Pocari Sweat mengatakan bahwa “ Beberapa hal yang harus diutamakan untuk pola hidup sehat adalah makanan minuman yang kita konsumsi dan olahraga rutin. Oleh karena itu kami ingin mengajak masyarakat untuk hidup sehat melalui olahraga, salah satunya di CFD” jelasnya. Selain di Surabaya, Kegiatan Zumba Nation ini juga diselenggarakan di kota- kota lainnya di Indonesia, untuk di Jawa Timur diselenggarakan hanya di Surabaya, Sidoarjo, Malang dan Jember. "Sambutan masyarakat dengan kegiatan-kegiatan semacam ini cukup bagus, karena selain mereka bisa berolahraga juga menjadi rekreasi bersama keluarga. Zumba Nation sendiri merupakkan transformasi gerakan sehat melalui olaraga yang secara rutin diselenggarakan oleh Pocari Sweat sejak 2016" paparnya. "Sebelumnya Pocari Sweat mengajak masyarakat untuk berlari dan senam. Peserta diajak berlari sejauh 5 KM dilanjutkan dengan senam bersama, namun pada perkembangannya senam Zumba menjadi magnet tersendiri karena lebih banyak kalangan muda dan khususnya ibu-ibu lebih menyukai zumba" Terang Reza. adk
Tag :

Berita Terbaru

HUT ke-53 PDI Perjuangan, Deni Wicaksono Tegaskan Satyam Eva Jayate Jadi Jangkar Kebenaran Partai

HUT ke-53 PDI Perjuangan, Deni Wicaksono Tegaskan Satyam Eva Jayate Jadi Jangkar Kebenaran Partai

Sabtu, 10 Jan 2026 11:46 WIB

Sabtu, 10 Jan 2026 11:46 WIB

SURABAYAPAGI.com, Surabaya - Peringatan Hari Ulang Tahun ke-53 PDI Perjuangan menjadi momentum konsolidasi ideologis dan penguatan kerja kerakyatan di tengah…

Dorong Sportainment Pelajar, Tri Hadir di Yamaha Fazzio Liga Tendang Bola 2026

Dorong Sportainment Pelajar, Tri Hadir di Yamaha Fazzio Liga Tendang Bola 2026

Jumat, 09 Jan 2026 20:11 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 20:11 WIB

SurabayaPagi, Surabaya – Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) melalui brand Tri turut ambil bagian dalam ajang Liga Tendang Bola (LTB) 2026, sebuah l…

Legislator Golkar, Masih Kritik MBG

Legislator Golkar, Masih Kritik MBG

Jumat, 09 Jan 2026 19:09 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:09 WIB

Peristiwa Pemilihan Lokasi Dapur SPPG di Samping Peternakan Babi di Sragen, Resahkan Masyarakat      SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Lagi, Wakil Ketua Komisi IX …

Biaya Armuzna Haji Tahun Ini Dihemat Rp180 Miliar

Biaya Armuzna Haji Tahun Ini Dihemat Rp180 Miliar

Jumat, 09 Jan 2026 19:07 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:07 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Kementerian Haji dan Umrah (Kemenhaj) menyampaikan adanya penghematan signifikan dalam anggaran penyelenggaraan ibadah haji 2026.…

Yaqut Cholil Qoumas, Anak Ulama Terkemuka, Tersangka Korupsi

Yaqut Cholil Qoumas, Anak Ulama Terkemuka, Tersangka Korupsi

Jumat, 09 Jan 2026 19:05 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:05 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Mantan Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas, resmi ditetapkan sebagai tersangka. Dia diduga terlibat kasus dugaan korupsi…

PP Muhammadiyah dan PBNU Campuri Laporan ke Komika

PP Muhammadiyah dan PBNU Campuri Laporan ke Komika

Jumat, 09 Jan 2026 19:01 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:01 WIB

Pelapor Dugaan Penistaan Agama ke Pandji Pragiwaksono Bukan Sikap Resmi Persyarikatan           SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Pimpinan Pusat Muhammadiyah me…