UD SMN Impor Daging Kerbau Langgar Sanitasi Diamankan

author surabayapagi.com

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news
SURABAYAPAGI.com, Surabaya - Diduga tak memenuhi sanitasi pangan, satgas Pangan Ditreskrimsus Polda Jatim membongkar peredaran pangan berupa daging sapi dan daging kerbau impor serta daging sapi lokal yang tak memenuhi sanitasi pangan. Menurut Wadireskrimsus Polda Jatim AKBP Arman Asmara Syarifuddin didampingi Kasubdit 1 Tipid Indagsi AKBP Ambaryadi, pengungkapan ini setelah satgas Pangan bersama Dinas Peternakan provinsi Jatim melakukan penyelidikan dan diketahui unit usaha UD SMN alamat Kecamatan Pakisaji, Kabupaten Malang, diduga melanggar pidana pangan dengan cara menyelenggarakan kegiatan atau proses produksi berupa daging sapi daging kerbau impor. Selanjutnya, polisi melakukan penangkapan terhadap pemilik UD SMN berinisial SWR warga Kecamatan Pakisaji, Kabupaten Malang. Sedangkan kata Juliani Poliswari Kabid Kesmavet ( Kesehatan masyarakat dan veterian), setelah dilakukan penyelidikan ternyata UD SMN ini melanggar sanitasi. Artinya, kehigienisan daging harus bersih dan layak dikonsumsi masyarakat. Sedangkan disini, ternyata tidak ada dokter hewan, tidak punya jenset, kontruksi bangunan. " Ketika daging tiba dokter hewan ternyata tidak ada, daging harus pada suhu tertentu dan perlu jenset, serta bentuk bangunan harus seperti tempat penyimpanan,"terangnya. Sedangkan barang bukti yang diamankan 5.549 kilogram daging sapi impor, 740 kilogram daging kerbau impor, 1000 kilogram kikil sapi lokal, 3 kepala sapi lokal. Akibat perbuatannya dikenakan pasal 135 Jo pasal 71 ayat 2 UU nomer 18 tahun 2012 tentang pangan dengan ancaman pidana penjara maksimal 2 tahun atau denda paling banyak Rp 4 Miliar.nt
Tag :

Berita Terbaru

HUT ke-53 PDI Perjuangan, Deni Wicaksono Tegaskan Satyam Eva Jayate Jadi Jangkar Kebenaran Partai

HUT ke-53 PDI Perjuangan, Deni Wicaksono Tegaskan Satyam Eva Jayate Jadi Jangkar Kebenaran Partai

Sabtu, 10 Jan 2026 11:46 WIB

Sabtu, 10 Jan 2026 11:46 WIB

SURABAYAPAGI.com, Surabaya - Peringatan Hari Ulang Tahun ke-53 PDI Perjuangan menjadi momentum konsolidasi ideologis dan penguatan kerja kerakyatan di tengah…

Dorong Sportainment Pelajar, Tri Hadir di Yamaha Fazzio Liga Tendang Bola 2026

Dorong Sportainment Pelajar, Tri Hadir di Yamaha Fazzio Liga Tendang Bola 2026

Jumat, 09 Jan 2026 20:11 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 20:11 WIB

SurabayaPagi, Surabaya – Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) melalui brand Tri turut ambil bagian dalam ajang Liga Tendang Bola (LTB) 2026, sebuah l…

Legislator Golkar, Masih Kritik MBG

Legislator Golkar, Masih Kritik MBG

Jumat, 09 Jan 2026 19:09 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:09 WIB

Peristiwa Pemilihan Lokasi Dapur SPPG di Samping Peternakan Babi di Sragen, Resahkan Masyarakat      SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Lagi, Wakil Ketua Komisi IX …

Biaya Armuzna Haji Tahun Ini Dihemat Rp180 Miliar

Biaya Armuzna Haji Tahun Ini Dihemat Rp180 Miliar

Jumat, 09 Jan 2026 19:07 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:07 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Kementerian Haji dan Umrah (Kemenhaj) menyampaikan adanya penghematan signifikan dalam anggaran penyelenggaraan ibadah haji 2026.…

Yaqut Cholil Qoumas, Anak Ulama Terkemuka, Tersangka Korupsi

Yaqut Cholil Qoumas, Anak Ulama Terkemuka, Tersangka Korupsi

Jumat, 09 Jan 2026 19:05 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:05 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Mantan Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas, resmi ditetapkan sebagai tersangka. Dia diduga terlibat kasus dugaan korupsi…

PP Muhammadiyah dan PBNU Campuri Laporan ke Komika

PP Muhammadiyah dan PBNU Campuri Laporan ke Komika

Jumat, 09 Jan 2026 19:01 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:01 WIB

Pelapor Dugaan Penistaan Agama ke Pandji Pragiwaksono Bukan Sikap Resmi Persyarikatan           SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Pimpinan Pusat Muhammadiyah me…