Ustaz di Jember Pakai dan Edarkan Sabu

author surabayapagi.com

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news
Ilustrasi
Ilustrasi

i

SURABAYAPAGI.COM, Jember - Berdalih agar tidak capek saat mengaji dan sholawatan, seorang ustaz di Jember konsumsi narkoba jenis sabu. Selain mengkonsumsi, pelaku juga mengedarkan sabu.

Pelaku yakni Mohammad Arif Kelana (60) warga kecamatan Balung Jember. Dari informasi kepolisian, pelaku merupakan residivis kasus narkoba.

Saat panangkapan di rumahnya, polisi mengamankan 11 klip sabu-sabu dengan total berat 10,85 gram dan sebuah ponsel merek Hotwav warna hitam yang diduga sebagai alat bertransaksi.

“Sabu-sabu itu dipakai untuk kegiatan mengaji dan selawatan. Alasannya agar kuat semalaman dan tidak gampang capek,” kata Kasat Resnarkoba Polres Jember, Iptu Dika Hadiyan Widya Wiratama di Mapolres, Rabu (17/3/2021).

Dika mengatakan, penangkapan Mohammad Arif Kelana dilakukan meyusul hasil pengembangan dari seorang pengedar yang tertangkap sebelumnya. Dari situ polisi kemudian melacak jaringan dan mengendus nama dan keterlibatan Mohammad Arif Kelana.

“Sebelumnya kami menangkap seorang pengedar. Dan dari pengembangan kasus, juga laporan masyarakat kami melakukan penangkapan ini,” kata Dika.

Menurut Dika, selain Mohammad Arif Kelana, pengembangan kasus juga mengarah ke Katon Nurbianto (37) warga Balung Jember. Ia diamankan di depan sebuah toko di kecamatan Kaliwates dengan barang bukti sabu seberat 0,58 gram.

Berita Terbaru

Prabowo Sentil Penganalisis Kabinet Pecah, PKB, Golkar dan Demokrat Bereaksi

Prabowo Sentil Penganalisis Kabinet Pecah, PKB, Golkar dan Demokrat Bereaksi

Selasa, 13 Jan 2026 19:38 WIB

Selasa, 13 Jan 2026 19:38 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Presiden Prabowo Subianto,  menyentil orang yang bicara di media sosial menganalisis terjadi perpecahan di lingkungannya. Prabowo …

Dua Cewek Bikin Terperangah Pengunjung Sidang Dugaan Korupsi Nadiem

Dua Cewek Bikin Terperangah Pengunjung Sidang Dugaan Korupsi Nadiem

Selasa, 13 Jan 2026 19:36 WIB

Selasa, 13 Jan 2026 19:36 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Cepy Lukman Rusdiana, Mantan Plt Kasubdit Fasilitasi Sarana, Prasarana dan Tata Kelola Direktorat Sekolah Menengah Pertama pada…

Usut Dugaan Korupsi Haji, KPK Diminta Legislator Transparan

Usut Dugaan Korupsi Haji, KPK Diminta Legislator Transparan

Selasa, 13 Jan 2026 19:34 WIB

Selasa, 13 Jan 2026 19:34 WIB

Pansus Angket Haji DPR Temukan Sembilan Masalah Penyelenggaraan Haji 2024       SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Anggota Komisi VIII DPR RI Maman Imanulhaq me…

Komisi A DPRD Surabaya Minta Apartemen Bale Hinggil Kembalikan Hak Dasar Warga

Komisi A DPRD Surabaya Minta Apartemen Bale Hinggil Kembalikan Hak Dasar Warga

Selasa, 13 Jan 2026 19:32 WIB

Selasa, 13 Jan 2026 19:32 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Surabaya - Tindak lanjut dari aduan Paguyuban Warga Apartemen Bale Hinggil, Komisi A DPRD Kota Surabaya menggelar rapat , Selasa (13/1).…

Legislator Anggap Transportasi Pesawat Domestik Prihatinkan

Legislator Anggap Transportasi Pesawat Domestik Prihatinkan

Selasa, 13 Jan 2026 19:26 WIB

Selasa, 13 Jan 2026 19:26 WIB

Tiket Jakarta - Aceh Termurah Rp 2,2 juta, Tiket Jakarta - KL Termurah Rp 789 Ribu     SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Wakil Ketua Komisi V DPR RI, Syaiful H…

Apa Kebanyakan Pegawai Pajak Tamak?

Apa Kebanyakan Pegawai Pajak Tamak?

Selasa, 13 Jan 2026 19:23 WIB

Selasa, 13 Jan 2026 19:23 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Surabaya - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menetapkan lima orang sebagai tersangka kasus dugaan suap pengurangan nilai pajak di Kantor…