Asian Games 2023, Indonesia Diperkuat 4 Pemain Voli Pantai dan 2 Pelatih Asal Jatim

author surabayapagi.com

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news
M. Asfiya Andy Ardiansyah (tengah) Bintang Akbar. Foto: Diskominfo Jatim.
M. Asfiya Andy Ardiansyah (tengah) Bintang Akbar. Foto: Diskominfo Jatim.

i

SURABAYAPAGI.COM, Surabaya – Sebanyak 4 pemain dan 2 pelatih voli pantai asal Jatim dipilih untuk mengikuti pemusatan latihan nasional (pelatnas) Asian Games XIX 2023. Mereka dipanggil oleh Pengurus Pusat (PP) Persatuan Bola Voli Seluruh Indonesia (PBVSI) berdasarkan Surat Nomor : 0329/PP.PBVSI/V/2023 yang ditandatangani Sekjen PP PBVSI, Heyzer Harsono.

Pelatih voli pantai Jatim Andy Ardiansyah mengatakan bahwa pemanggilan atlet dan pelatih merupakan bagian dari program kerja PBVSI 2023. Adapun Asian Games XIX/2023 dilaksanakan di Hangzhou China, dan para atlet voli pantai mengikuti Asian Games XIX/2023 yang dipusatkan di Sidoarjo.

”Kami berharap tim voli pantai ini menghasilkan prestasi yang terbaik khususnya jatim dan Indonesia pada Umumnya,” kata Andy di Surabaya, Kamis (10/8/2023).

Mantan Pemain Voli Pantai Nasional asal jatim yang meraih prestasi tingkat nasional maupun internasional itu menyebutkan bahwa 4 pemain voli pantai asal Jatim yang dipanggil terdiri dari 3 putra dan 1 putri.

Secara rinci, pemain putra yang dipanggil di antaranya yakni Muhammad Ashfiya, Bintang Akbar, Yosi Ariel Firnanda, sedangkan 1 putri yaitu Nur Atika Sari. Sementara pelatih yang dipanggil yakni Slamet Mulyanto Andy Ardiyansah dan Candra Kurniawan.

“Mereka akan bergabung dengan pemain lainnya, yaitu Gilang Ramadhan (DI Jogyakarta), Sofyan Rachman Effendi (NTB), Danangsyah Y Pribadi (NTB), Dhita Juliana (NTB), Desi Ratnasari (NTB), B Shella Herdianti ((DI Jogyakarta), sedangkan pelatih lainnya yaitu Agus Salim (NTB), M Fauzi Setiawan (Jateng),” tutupnya. s-02/cha

Berita Terbaru

PDIP Bergeser dari Isu Politik ke Lingkungan

PDIP Bergeser dari Isu Politik ke Lingkungan

Minggu, 11 Jan 2026 19:51 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 19:51 WIB

Dalam Rakernas Ke-53, Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri Undang Rocky Gerung             SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Dalam peringatan HUT PDI Perju…

KPK Ungkap Transaksi Rugikan Negara Rp 75 Miliar oleh Kepala KPP Madya Jakarta Utara

KPK Ungkap Transaksi Rugikan Negara Rp 75 Miliar oleh Kepala KPP Madya Jakarta Utara

Minggu, 11 Jan 2026 19:46 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 19:46 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Akhirnya KPK tetapkan lima tersangka terkait operasi tangkap tangan pejabat pajak di Jakarta Utara (Jakut). Salah satu tersangka…

Pidato Eks Menag Ajak Perangi Korupsi Viral di Medsos

Pidato Eks Menag Ajak Perangi Korupsi Viral di Medsos

Minggu, 11 Jan 2026 19:44 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 19:44 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Beberapa hari ini sebuah video beredar luas di media sosial. Video yang memperlihatkan eks Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas, saat…

Tommy Soeharto, Bakal Punya Menantu DJ

Tommy Soeharto, Bakal Punya Menantu DJ

Minggu, 11 Jan 2026 19:41 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 19:41 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Tata Cahyani mencuri perhatian di prosesi siraman putranya bersama Tommy Soeharto, Darma Mangkuluhur, Jumat lalu. Ia mengenakan…

Ayatollah Khamenei Digoyang Demo, Putra Shah Iran Provokasi

Ayatollah Khamenei Digoyang Demo, Putra Shah Iran Provokasi

Minggu, 11 Jan 2026 19:38 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 19:38 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Teheran - Sudah dua minggu ini ada demo besar-besaran yang melanda negara Iran. Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump mengatakan AS siap…

Yakobus 4:7

Yakobus 4:7

Minggu, 11 Jan 2026 19:36 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 19:36 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Surabaya - "Tunduklah kepada Allah. Lawanlah Iblis, maka ia akan lari dari padamu". Karena itu, pendeta saya mengajak tunduklah kepada…