Saat ini Butuh Banyak Kritisisme

surabayapagi.com
Prof Dr Azyumardi Azra

SURABAYAPAGI.COM, Surabaya - Sebagai cendikiawan saya juga tertarik menyoroti aksi yang dilakukan oleh BEM UI.

Dan menurut saya kritik yang disuarakan oleh BEM UI adalah himbauan dan kekuatan moral.

Baca juga: Apple Investasi Rp 1,6 Triliun, Microsoft Rp 14 Triliun

Hal ini adalah sesuatu yang langka dan keluar dari menara gading. Ingat kita saat ini semakin banyak kritisme disrupsi.

Baca juga: Pak Jokowi, Ngono Yo Ngono, Ning Ojo Ngono

Selain itu juga ada disorientasi oligarkipolitik dinastik nepotis disaat ini.

Jadi menurut saya, kritik BEM UI adalah himbauan dan kekuatan moral yang kian langka keluar dari menara gading.

Baca juga: Jokowi Ikut Siapkan Program Makan Siang Gratis

Saat ini, kita memerlukan semakin banyak kritisisme di tengah distorsi dan disorientasi oligarki politik dinastik nepotis dewasa ini. (Cendikiawan Muslim Prof Dr Azyumardi Azra, dari akun Twitternya @Prov_Azyumardi pada 28 Juni 2021)

Editor : Moch Ilham

Ekonomi dan Bisnis
Trending Minggu Ini
Berita Terbaru