Jalan Alternatif Dusun Nyamplong Dipaving

author surabayapagi.com

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news
Tingkatkan jalan Alternatif Pemerintah Desa Sumokali lakukan pavingisasi jalan lingkungan. SP/Hikmah 
Tingkatkan jalan Alternatif Pemerintah Desa Sumokali lakukan pavingisasi jalan lingkungan. SP/Hikmah 

i

SURABAYAPAGI.COM, Sidoarjo - Pemerintah Desa  Sumokali Kecamatan Candi Kabupaten Sidoarjo merealisasikan pavingisasi jalan alternatif lingkungan RT 18 dan RT 19  di RW  04 Dusun Nyamplong Desa Sumokali.

Kades Sumokali Subiyanto SE memaparkan, infrastruktur jalan alternatif lingkungan Desa Sumokali Kecamatan Candi merupakan hal yang penting, mengingat sebagian besar penduduk desa punya acara hajatan biasanya banyak yang  menutup jalan utama.           

Kendaraan yang melewati bisa menggunakan jalan yang di pavingisasi, harapannya jalan alternatif Dusun Nyamplong yang di paving bisa bermanfaat untuk warga Sumokali maupun warga sekitarnya.

“Dengan adanya pavingisasi jalan ini, diharapkan mampu membawa dampak positif dari berbagai sisi maupun aspek,” terang kades, Kamis (2/5). 

Masih menurut kades Subiyanto SE pavingisasi ini dengan volume 3 x 200 meter melalui anggaran Dana Desa tahun 2024, yang sudah menjadi kesepakatan dalam menerapkan program penggunaan Dana Desa desa 2024 melalui Musyawarah Desa (Musdes) yang melibatkan berbagai elemen masyarakat Desa Sumokali Kecamatan Candi Sidoarjo.

Muhammad Fikri Haikal selaku TPK desa Sumokali menegaskan, bahwa pembangunan pavingisasi jalan alternatif di lingkungan RT 18, RT 19 RW 04 Dusun nyamplong menggunakan Dana Desa yang telah ditentukan penggunaannya, dapat digunakan untuk membiayai kegiatan prioritas desa sesuai dengan RKPDes maupun APBDes. 

“Sedangkan komponen dana desa yang ditentukan penggunaannya, lebih kepada kegiatan yang berkaitan dengan Bantuan Langsung Tunai Desa (BLT Desa), ketahanan pangan dan hewani, kemudian dalam rangka membantu penurunan angka stunting sesuai kewenangan desa,” pungkasnya. Man/Hik

Berita Terbaru

Indeks Pelayanan Publik Kota Mojokerto Melonjak, Nilai Tertinggi dalam Lima Tahun

Indeks Pelayanan Publik Kota Mojokerto Melonjak, Nilai Tertinggi dalam Lima Tahun

Senin, 12 Jan 2026 16:48 WIB

Senin, 12 Jan 2026 16:48 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Mojokerto- Kualitas pelayanan publik di Kota Mojokerto menunjukkan tren positif. Pada tahun 2025, Indeks Pelayanan Publik (IPP) Kota…

Tolak Pindah, Ratusan Jagal Demo DPRD Surabaya

Tolak Pindah, Ratusan Jagal Demo DPRD Surabaya

Senin, 12 Jan 2026 15:29 WIB

Senin, 12 Jan 2026 15:29 WIB

SURABAYAPAGI.com, Surabaya - Ratusan jagal dan pedagang daging yang beraktivitas di Rumah Potong Hewan (RPH) Pegirikan menggelar aksi unjuk rasa di Gedung DPRD…

Siap Meluncur di Pasar India, Volkswagen Tayron 7-Seater Hadir dengan Pilihan eTSI

Siap Meluncur di Pasar India, Volkswagen Tayron 7-Seater Hadir dengan Pilihan eTSI

Senin, 12 Jan 2026 15:05 WIB

Senin, 12 Jan 2026 15:05 WIB

SURABAYAPAGI.com, Jakarta - Pabrikan otomotif asal Jerman, Volkswagen saat ini tengah menyiapkan model terbarunya ‘SUV 7 seater’ untuk pasar India, dan pel…

Hanya Tersedia 16 Unit, Mugen Tawarkan Paket Spec.III Honda Prelude yang Jadi Incaran Para Kolektor

Hanya Tersedia 16 Unit, Mugen Tawarkan Paket Spec.III Honda Prelude yang Jadi Incaran Para Kolektor

Senin, 12 Jan 2026 14:48 WIB

Senin, 12 Jan 2026 14:48 WIB

SURABAYAPAGI.com, Jakarta - Pabrikan otomotif asal Jepang, Mugen tuner menawarkan paket "Spec.III" yang sangat langka, lengkap dengan grafis retro dan produksi…

HUT ke- 53 PDIP, Bunda Wara:Fraksi PDIP DPRD Jatim Semakin Solid dan Dekat dengan Rakyat

HUT ke- 53 PDIP, Bunda Wara:Fraksi PDIP DPRD Jatim Semakin Solid dan Dekat dengan Rakyat

Senin, 12 Jan 2026 14:26 WIB

Senin, 12 Jan 2026 14:26 WIB

SURABAYAPAGI.com, Surabaya - Peringatan HUT ke-53 PDI Perjuangan (PDIP) akan semakin menguatkan komitmen idologis partai dalam memperjuangkan kepentingan…

Resmi Debut Global, Kia EV2 Diklaim Miliki Jarak Tempuh 448 Km Bergaya Hidup Perkotaan

Resmi Debut Global, Kia EV2 Diklaim Miliki Jarak Tempuh 448 Km Bergaya Hidup Perkotaan

Senin, 12 Jan 2026 14:15 WIB

Senin, 12 Jan 2026 14:15 WIB

SURABAYAPAGI.com, Jakarta - Kia Corporation secara resmi memperkenalkan Kia EV2 dalam ajang Brussels Motor Show 2026 yang kini tengah berlangsung. EV2 hadir…