Bergaya Klasik Super Mewah

Mansory Luncurkan Vespa Electtrica ‘Monaco Edition, Hanya Ada 99 Unit

author surabayapagi.com

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news
Vespa Electtrica Monaco Edition. SP/ JKT
Vespa Electtrica Monaco Edition. SP/ JKT

i

SURABAYAPAGI.com, Jakarta - Mansory, spesialis aftermarket kendaraan mewah yang baru saja meluncurkan model limited edition, yakni motor vespa bergaya klasik dan premium dengan pesona khas ‘Monaco’, Kamis (12/09/2024).

Model terbaru Mansory tersebut dinamai Vespa Electtrica edisi terbatas ‘Monaco Edition’, yang tersedia secara terbatas hanya 99 unit dengan harga yang belum diumumkan.

Spesialis aftermarket kendaraan mewah yang gemar menawarkan paket modifikasi khas BMW dan Rolls-Royce itu telah menggunakan nama ‘Monaco’ dalam jajaran kendaraan edisi khususnya selama lebih dari satu dekade. Sebelumnya, kendaraan yang memakai penamaan ini adalah Supercar Ferrari 458 yang hanya tersedia sebanyak 3 unit saja di seluruh dunia.

Alasan Mansory menggunakan nama ‘Monaco’ karena wilayah ini memiliki sejarah yang kental terhadap dunia motorsport disertai dengan pesona kemewahan di negara tersebut.

desain jok kustom. Dibuat mewah dengan aksen jahitan menyilang seperti berlian di atas bahan kulit asli. Di sisi sampingnya terdapat logo Mansory. Lalu dirancang bernuansa two tone. Sedangkan untuk area rider diberikan kulit berwarna hitam. Untuk bagian ini calon konsumen bisa memesan warna khusus sesuai keinginan.

Sementara itu, spesifikasi dari motor ini sama seperti versi standarnya yakni memanfaatkan baterai lithium-ion 4,3 kWh yang memberikan daya jangkau antara 70-100 km dalam sekali pengisian daya. Untuk memberikan kenyamanan yang lebih bagi pengguna, baterai Vespa Elettrica telah memenuhi sertifikasi IP65, menjadikannya tahan terhadap debu dan air tekanan rendah.

Motor listrik ini memiliki penggerak bertenaga puncak 4 kW yang dapat membuat kendaraan tersebut mengebut pada kecepatan tertinggi 70 km/jam dalam eco mode dan 45 km/jam dalam power mode. Sedangkan menyoal harga, khusus untuk pasar Indonesia, Vespa Elettrica dijual Rp 198 juta. Sementara Mansory Monaco Edition ditaksir mencapai Rp 600 jutaan. jk-01/dsy

Berita Terbaru

Pratikno hingga Tito Karnavian, Ditiup akan Direshuffle

Pratikno hingga Tito Karnavian, Ditiup akan Direshuffle

Kamis, 29 Jan 2026 20:05 WIB

Kamis, 29 Jan 2026 20:05 WIB

Mensesneg Prasetyo Hadi, Ketua Komisi I DPR Utut Adianto dan Wamenkeu Thomas Djiwandono, Bereaksi     SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Isu perombakan atau re…

Perseteruan Dua Dokter, Tarik Komisi Yudisial

Perseteruan Dua Dokter, Tarik Komisi Yudisial

Kamis, 29 Jan 2026 20:03 WIB

Kamis, 29 Jan 2026 20:03 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Perseteruan antara Dokter Richard Lee dan Doktif, soal produk dan layanan kecantikan, berbias. Doktif, tarik Komisi Yudisial (KY),…

Menteri Bappenas, Tegaskan MBG Lebih Mendesak Ketimbang Pekerjaan

Menteri Bappenas, Tegaskan MBG Lebih Mendesak Ketimbang Pekerjaan

Kamis, 29 Jan 2026 20:01 WIB

Kamis, 29 Jan 2026 20:01 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN/Bappenas) Rachmat Pambudy menekankan…

PB XIV Berganti Nama Pakubuwono XIV, Lawannya Dekati Menbud

PB XIV Berganti Nama Pakubuwono XIV, Lawannya Dekati Menbud

Kamis, 29 Jan 2026 19:58 WIB

Kamis, 29 Jan 2026 19:58 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Solo - Pihak Paku Buwono (PB) XIV Purbaya kembali mengajukan permohonan perubahan nama usai sebelumnya ditolak oleh di Pengadilan Negeri (PN)…

Orang Pintar Korupsi

Orang Pintar Korupsi

Kamis, 29 Jan 2026 19:55 WIB

Kamis, 29 Jan 2026 19:55 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Surabaya - Orang pintar menurut Islam adalah mereka yang banyak mengingat kematian dan mempersiapkan diri dengan amal saleh untuk kehidupan…

Eks Menteri Pendidikan, Samarkan Uang Korupsi, Canggih

Eks Menteri Pendidikan, Samarkan Uang Korupsi, Canggih

Kamis, 29 Jan 2026 19:54 WIB

Kamis, 29 Jan 2026 19:54 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Surabaya - Terungkap dalam sidang bahwa LHKPN, Eks Mendikbudristek, mencatatkan perolehan Surat Berharga Senilai Rp5,59 triliun. Darimana ya…