SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Politikus Partai Golkar, Nusron Wahid, mengatakan isi pembekalan dari Prabowo Subianto adalah tentang larangan korupsi dan menjaga agar jangan sampai APBN bocor.
"Pembekalannya ya nanti kalau diangkat kerja yang baik. Terus jangan korupsi, harus membantu penghematan biaya-biaya APBN. Jangan sampai APBN bocor," katanya kepada wartawan usai pembekalan, Rabu (16/10/2024).
Nusron juga mengatakan pesan yang disampaikan harus menjaga aset negara agar tidak diserobot oleh pihak yang tidak bertanggung jawab.
"Terus amankan aset-aset negara. Hutan, tanah, laut jangan sampai diserobot asing, diserobot oleh orang-orang yang tidak bertanggung jawab," jelasnya.
Dia juga mengatakan pesan lainnya agar bekerja dengan baik dan bertanggung jawab. Nusron sendiri tak menjelaskan tugas yang diberikan kepadanya.
"Tadi sudah saya sampaikan. Kalau dapat amanah kerja yang baik, tanggung jawab, jangan korupsi, bantu penghematan kebocoran APBN. Jangan sampai bocor," jelasnya. n erc/rmc
Editor :
Moch Ilham
Berita Terbaru
Minggu, 11 Jan 2026 19:51 WIB
Minggu, 11 Jan 2026 19:51 WIB
Dalam Rakernas Ke-53, Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri Undang Rocky Gerung
SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Dalam peringatan HUT PDI Perju…
Minggu, 11 Jan 2026 19:46 WIB
Minggu, 11 Jan 2026 19:46 WIB
SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Akhirnya KPK tetapkan lima tersangka terkait operasi tangkap tangan pejabat pajak di Jakarta Utara (Jakut). Salah satu tersangka…
Minggu, 11 Jan 2026 19:44 WIB
Minggu, 11 Jan 2026 19:44 WIB
SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Beberapa hari ini sebuah video beredar luas di media sosial. Video yang memperlihatkan eks Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas, saat…
Minggu, 11 Jan 2026 19:41 WIB
Minggu, 11 Jan 2026 19:41 WIB
SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Tata Cahyani mencuri perhatian di prosesi siraman putranya bersama Tommy Soeharto, Darma Mangkuluhur, Jumat lalu. Ia mengenakan…
Minggu, 11 Jan 2026 19:38 WIB
Minggu, 11 Jan 2026 19:38 WIB
SURABAYAPAGI.COM, Teheran - Sudah dua minggu ini ada demo besar-besaran yang melanda negara Iran. Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump mengatakan AS siap…
Minggu, 11 Jan 2026 19:36 WIB
Minggu, 11 Jan 2026 19:36 WIB
SURABAYAPAGI.COM, Surabaya - "Tunduklah kepada Allah. Lawanlah Iblis, maka ia akan lari dari padamu".
Karena itu, pendeta saya mengajak tunduklah kepada…