Polrestabes Surabaya Terima 100.000 Masker Bedah dari Paguyupan Tionghoa

surabayapagi.com
Paguyupan Tionghoa menyerahkan bantuan 100.000 Masker Bedah kepada Polrestabes Surabaya. SP/ Julian

SURABAYAPAGI.com, Surabaya  - Paguyuban Masyarakat Tionghoa Surabaya kembali menyalurkan sejumlah bantuan untuk penanganan virus Corona atau Covid-19.

Sebanyak 100 ribu masker bedah disalurkan Polrestabes Surabaya dan Paguyuban Masyarakat Tionghoa Surabaya untuk membantu masyarakat yang terdampak Covid-19. Acara ini di gelar di Lobby Polrestabes Surabaya, Jumat (25/9/2020).

Baca juga: Pembangunan Box Culvert Sebabkan Macet, Pemkot Surabaya Harap Warga Memahami Manfaat Jangka Panjang

Secara simbolis bantuan itu diserahkan oleh Ketua Paguyuban Masyarakat Tionghoa Ali Markus, diterima langsung oleh Kapolres Tabes Surabaya Kombes Pol Jhonny Edison Isir.

Baca juga: Eri Cahyadi - Armuji Daftarkan Diri ke PDI-P untuk Maju Jadi Bacawali-Bacawawali Surabaya

Ali Markus mengatakan, bantuan yang diserahkan ini dalam rangka mencegah dampak sosial Covid-19 di Jawa Timur. Bantuan yang di berikan sebanyak seratus ratus ribu masker bedah.

Kapolrestabes Surabaya, Jhonny Edison Isir mengatakan, terimakasih yang sebesar besarnya atas bantuan yang diberikan oleh Paguyuban Masyarakat.

Baca juga: Mecapan Beauty, Platform Booking MUA & Stylist Perluas Jangkauan Hingga Kota Surabaya

"Kami akan segera menyalurkan kepada masyarakat atau tim medis yang benarcbenar membutuhkannya" tutup Isir. Jul

Editor : Redaksi

Ekonomi dan Bisnis
Trending Minggu Ini
Berita Terbaru