Dikritik Cabut Bunga Edelweiss yang Dilindungi

author surabayapagi.com

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news
Aurel Hermansyah yang tengah memegang bunga edelweiis. SP/ JKT
Aurel Hermansyah yang tengah memegang bunga edelweiis. SP/ JKT

i

SURABAYAPAGI.com, Jakarta - Semenjak menikah dengan Atta Halilintar, kehidupan Aurel Hermansyah penuh lika liku dan cobaan. Kali ini dirinya dikritik usai mengunggah foto Aurel Hermansyah yang nampak terlihat menerima sepucuk bunga edelweiss dari Atta Halilintar dengan latar belakang keindahan Gunung Bromo.

Kritik tajam tersebut diungkapkan warganet yang mengomentari bahwa bunga edelweis adalah bunga langka dan dilindungi sehingga tidak sepatutnya dipetik dan dipamerkan Aurel saat berlibur ke Taman Nasional Gunung Bromo. Karena Baik wisatawan maupun pendaki gunung dilarang keras untuk memetik bunga abadi tersebut.

Menanggapi hal tersebut, Ashanty pun ikut bicara. Ashant mengaku ikut sedih mendengar hal tersebut. Terlebih anak sambungnya mendapatkan komentar negatif dari netizen.

"Tapi memang itu konsekuensi kita ya di dalam hidup. Dan yang aku lihat mereka sangat kuat menghadapi semua komentar orang mau baik ataupun buruk," kata Ashanty seperti dikutip dari Intens Investigasi, Senin (14/6/2021).

Anang Hermansyah memiliki pemikiran senada dengan istrinya. Dia mencoba menyemangati Aurel untuk menghadapi setiap cobaan.

"Apapun kita tidak ada yang sempurna. Kalau ada kesalahan kita minta maaf. Enggak selalu dalam perjalanan kita itu mulus dan menyenangkan orang," tutur mantan suami Krisdayanti tersebut.

Namun, Atta dan Aurel Nampak menikmati liburannya, terlihat saat pasangan ini menikmati waktu piknik mereka di padang savana yang masih berada di satu kawasan dengan Gunung Bromo. Wisata ini kini tak hanya menyediakan sewa mobil Jeep, tapi juga tempat ikonik seperti tikar piknik seperti yang digunakan Aurel dan Atta.

Selama di Gunung Bromo, Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah mengabadikan momen-momen indah seperti berfoto saat munculnya sunrise.

Selama di Gunung Bromo, Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah mengabadikan momen-momen indah seperti berfoto saat munculnya sunrise.

Mereka juga berlibur bersama pasangan selebram dan pengusaha Gilang Widya Pramana dan Shandy Purnamasari. Dsy16

Berita Terbaru

Eggi Sudjana Ajak Damai Jokowi, Roy Suryo Tidak

Eggi Sudjana Ajak Damai Jokowi, Roy Suryo Tidak

Selasa, 13 Jan 2026 19:41 WIB

Selasa, 13 Jan 2026 19:41 WIB

Keduanya Berasal dari 8 Tersangka Kasus yang Dilaporkan oleh Jokowi       SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Delapan aktivis yang mempersoalkan keaslian ijasah Jo…

Prabowo Sentil Penganalisis Kabinet Pecah, PKB, Golkar dan Demokrat Bereaksi

Prabowo Sentil Penganalisis Kabinet Pecah, PKB, Golkar dan Demokrat Bereaksi

Selasa, 13 Jan 2026 19:38 WIB

Selasa, 13 Jan 2026 19:38 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Presiden Prabowo Subianto,  menyentil orang yang bicara di media sosial menganalisis terjadi perpecahan di lingkungannya. Prabowo …

Dua Cewek Bikin Terperangah Pengunjung Sidang Dugaan Korupsi Nadiem

Dua Cewek Bikin Terperangah Pengunjung Sidang Dugaan Korupsi Nadiem

Selasa, 13 Jan 2026 19:36 WIB

Selasa, 13 Jan 2026 19:36 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Cepy Lukman Rusdiana, Mantan Plt Kasubdit Fasilitasi Sarana, Prasarana dan Tata Kelola Direktorat Sekolah Menengah Pertama pada…

Usut Dugaan Korupsi Haji, KPK Diminta Legislator Transparan

Usut Dugaan Korupsi Haji, KPK Diminta Legislator Transparan

Selasa, 13 Jan 2026 19:34 WIB

Selasa, 13 Jan 2026 19:34 WIB

Pansus Angket Haji DPR Temukan Sembilan Masalah Penyelenggaraan Haji 2024       SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Anggota Komisi VIII DPR RI Maman Imanulhaq me…

Komisi A DPRD Surabaya Minta Apartemen Bale Hinggil Kembalikan Hak Dasar Warga

Komisi A DPRD Surabaya Minta Apartemen Bale Hinggil Kembalikan Hak Dasar Warga

Selasa, 13 Jan 2026 19:32 WIB

Selasa, 13 Jan 2026 19:32 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Surabaya - Tindak lanjut dari aduan Paguyuban Warga Apartemen Bale Hinggil, Komisi A DPRD Kota Surabaya menggelar rapat , Selasa (13/1).…

Legislator Anggap Transportasi Pesawat Domestik Prihatinkan

Legislator Anggap Transportasi Pesawat Domestik Prihatinkan

Selasa, 13 Jan 2026 19:26 WIB

Selasa, 13 Jan 2026 19:26 WIB

Tiket Jakarta - Aceh Termurah Rp 2,2 juta, Tiket Jakarta - KL Termurah Rp 789 Ribu     SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Wakil Ketua Komisi V DPR RI, Syaiful H…