Kasper Dolberg Catat Gol Bersejarah Denmark

author surabayapagi.com

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news
Kasper Dolberg. SP/ Eufa
Kasper Dolberg. SP/ Eufa

i

SURABAYAPAGI.com, Surabaya - Timnas Denmark berhasil merobohkan pertahanan Wales dengan skor telak 4-0 dalam laga babak 16 besar Euro 2020 pada Sabtu (27/6/2021) malam WIB. Kemenangan tersebut mengantarkan timnas Denmark melaju ke babak perempat final Euro untuk kali pertama sejak 2004.

Namun, dalam laga pertandingan tersebut, nama Kasper Dolberg bisa dikatakan sebagai aktor penting di balik kemenangan telak Denmark atas Timnas Wales. Sebab untuk pertama kalinya dalam sejak edisi 1992 di Swedia, timnas Denmark mampu mencetak gol di fase gugur Piala Eropa.

Penyerang Denmark Kasper Dolberg juga mendapatkan penghargaan Star of The Match dalam laga Wales vs Denmark di babak 16 besar Euro 2020 (Euro 2021).

Kasper Dolberg, menjadi sosok yang mengukir sejarah baru timnas Denmark dalam laga yang berlangsung di Johan Cruyff Arena tersebut. Kasper Dolberg bahkan mencetak dua dari tiga gol kemenangan timnya yang dicetaknya pada menit ke-27 serta 48 pertandingan.

Dolberg pun berhasil membawa Denmark lolos ke perempat final setelah memastikan kemenangan 4-0 lewat dua gol tambahan yang dicetak Joachim Mahle pada menit ke-88 dan Martin Braithwaite pada menit ke-90+5.

Performa mengesankan Dolberg di laga Timnas Denmark kontra Wales pun mendapatkan apresiasi dari Hjulmand. Bahkan Hjulmand tidak segan menyebut Dolberg sebagai salah satu penyerang berkualitas di dunia saat ini.

“Saya harus mengatakan itu merupakan sebuah penampilan yang luar biasa. Saya pikir kami memiliki penyerang kelas dunia pada diri Kasper,” ucap Hjulmand, Minggu (27/6/2021)

“Dia tidak bisa bermain terlalu banyak di awal tetapi saya melihat selama pelatihan bahwa dia cocok. Saya pikir itu dimaksudkan untuk memiliki klimaks yang luar biasa di sini. Gol pertama yang dicetaknya juga sangat luar biasa,” sambung

Dalam pertandingan ini, Dolberg mencatatkan statistik yang mengesankan. Pemain berusia 23 ini mencatatkan 100 persen dribel sukses, 30 sentuhan, 8 kali memenangkan duel, 4 tembakan dengan 3 di antaranya on target, dua tekel, dan dua gol. Dsy4

 

Berita Terbaru

Tolak Pindah, Ratusan Jagal Demo DPRD Surabaya

Tolak Pindah, Ratusan Jagal Demo DPRD Surabaya

Senin, 12 Jan 2026 15:29 WIB

Senin, 12 Jan 2026 15:29 WIB

SURABAYAPAGI.com, Surabaya - Ratusan jagal dan pedagang daging yang beraktivitas di Rumah Potong Hewan (RPH) Pegirikan menggelar aksi unjuk rasa di Gedung DPRD…

Siap Meluncur di Pasar India, Volkswagen Tayron 7-Seater Hadir dengan Pilihan eTSI

Siap Meluncur di Pasar India, Volkswagen Tayron 7-Seater Hadir dengan Pilihan eTSI

Senin, 12 Jan 2026 15:05 WIB

Senin, 12 Jan 2026 15:05 WIB

SURABAYAPAGI.com, Jakarta - Pabrikan otomotif asal Jerman, Volkswagen saat ini tengah menyiapkan model terbarunya ‘SUV 7 seater’ untuk pasar India, dan pel…

Hanya Tersedia 16 Unit, Mugen Tawarkan Paket Spec.III Honda Prelude yang Jadi Incaran Para Kolektor

Hanya Tersedia 16 Unit, Mugen Tawarkan Paket Spec.III Honda Prelude yang Jadi Incaran Para Kolektor

Senin, 12 Jan 2026 14:48 WIB

Senin, 12 Jan 2026 14:48 WIB

SURABAYAPAGI.com, Jakarta - Pabrikan otomotif asal Jepang, Mugen tuner menawarkan paket "Spec.III" yang sangat langka, lengkap dengan grafis retro dan produksi…

HUT ke- 53 PDIP, Bunda Wara:Fraksi PDIP DPRD Jatim Semakin Solid dan Dekat dengan Rakyat

HUT ke- 53 PDIP, Bunda Wara:Fraksi PDIP DPRD Jatim Semakin Solid dan Dekat dengan Rakyat

Senin, 12 Jan 2026 14:26 WIB

Senin, 12 Jan 2026 14:26 WIB

SURABAYAPAGI.com, Surabaya - Peringatan HUT ke-53 PDI Perjuangan (PDIP) akan semakin menguatkan komitmen idologis partai dalam memperjuangkan kepentingan…

Resmi Debut Global, Kia EV2 Diklaim Miliki Jarak Tempuh 448 Km Bergaya Hidup Perkotaan

Resmi Debut Global, Kia EV2 Diklaim Miliki Jarak Tempuh 448 Km Bergaya Hidup Perkotaan

Senin, 12 Jan 2026 14:15 WIB

Senin, 12 Jan 2026 14:15 WIB

SURABAYAPAGI.com, Jakarta - Kia Corporation secara resmi memperkenalkan Kia EV2 dalam ajang Brussels Motor Show 2026 yang kini tengah berlangsung. EV2 hadir…

Tingkatkan Keamanan dan Komunikasi, Polres Blitar Bagikan Sarana Kontak HT di Beberapa Pos Kamling

Tingkatkan Keamanan dan Komunikasi, Polres Blitar Bagikan Sarana Kontak HT di Beberapa Pos Kamling

Senin, 12 Jan 2026 13:32 WIB

Senin, 12 Jan 2026 13:32 WIB

SURABAYAPAGI.com, Blitar - Dalam rangka memperkuat sinergi antara Polri dan masyarakat serta meningkatkan keamanan dan ketertiban masyarakat, Kapolres Blitar…