SURABAYAPAGI.COM, Sidoarjo - Muhammad Ali (45) asal Dusun Gondang, Desa Darungan, Kecamatan Tanggul, Jember, tewas usai tertabrak kereta api di perlintasan kereta api Pasar Tebel, Kecamatan Gedangan, Sidoarjo, Rabu (29/12/2021).
Peristiwa yang terjadi sekitar pukul 04.05 pagi tersebut, bermula saat korban bersama tiga temannya mengantarkan ayam ke pasar tebel.
Setibanya di pasar, mereka memarkir kendaraannya nopol L 9518 BN dan korban menyebrangi rel kereta api.
Saat menyebrangi rel kereta api tersebut, melaju kereta api komputer jurusan Surabaya-Bangil dari arah Surabaya sehingga korban tertabrak dan meninggal dunia di lokasi kejadian akibat luka parah dibagian kepala dan kaki.
“Korban meninggal dunia di lokasi dan dievakuasi ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Sidoarjo,” kata Kompol Samsul Hadi, Kapolsek Gedangan.
Saksi yang merupakan teman korban telah meneriakinya namun tak didengar. Atas peristiwa itu, warga kemudian melaporkannya ke Polsek Gedangan.
Setalah mengevakuasi korban, petugas yang berada di lokasi kejadian melakukan olah TKP dan memeriksa saksi-saksi, beberapa barang bukti juga di amankan. “Kami menghimbau kepada masyarakat agar lebih berhati-hati saat melintas rel kereta api,” terangnya.
Editor :
Moch Ilham
Berita Terbaru
Senin, 12 Jan 2026 19:48 WIB
Senin, 12 Jan 2026 19:48 WIB
Digaji Persib Rp 750 Juta per Bulan
SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Thom Haye curhat di media sosial, usai membantu Persib Bandung mengalahkan Persija Ja…
Senin, 12 Jan 2026 19:43 WIB
Senin, 12 Jan 2026 19:43 WIB
Mata Uang Rial Iran Turun 40 Persen Dorong Inflasi Harga Pangan hingga 70 Persen
SURABAYAPAGI.COM, Teheran - Militer Iran menegaskan bakal membela k…
Senin, 12 Jan 2026 19:38 WIB
Senin, 12 Jan 2026 19:38 WIB
Saat Peresmian 166 Sekolah Rakyat Secara Serentak di Banjarbaru, Kalsel
SURABAYAPAGI.COM, Banjarbaru - Presiden Prabowo Subianto tiba di Sekolah Rakyat …
Senin, 12 Jan 2026 19:36 WIB
Senin, 12 Jan 2026 19:36 WIB
SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Direktur Utama Perum Bulog, Ahmad Rizal Ramdhani, mengklaim harga beras di lapangan tetap stabil dan sesuai Harga Eceran Tertinggi…
Senin, 12 Jan 2026 19:29 WIB
Senin, 12 Jan 2026 19:29 WIB
SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Dampak tiga Pegawai Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Madya Jakarta Utara ditangkap oleh KPK, langsung menampar Direktorat Jenderal…
Senin, 12 Jan 2026 19:26 WIB
Senin, 12 Jan 2026 19:26 WIB
Eksepsi terdakwa eks Mendikbudristek Nadiem Makarim Ditolak
SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Majelis hakim Pengadilan Tipikor Jakarta Pusat meminta jaksa m…