Puncak Hari Jadi Surabaya, Ditutup dengan Ruwatan dan Pertunjukan Wayang

author surabayapagi.com

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news
Suasana kirab dalam penutupan Hari Jadi Kota Surabaya.
Suasana kirab dalam penutupan Hari Jadi Kota Surabaya.

i

SURABAYA PAGI, Surabaya- Penutupan dari Hari Jadi Surabaya, ditutup dengan Ruwatan dan juga Pertunjukan Wayang yang diadakan dengan Dinas Kebudayaan, Kepemudaan, dan Olahraga serta Pariwisata Kota Surabaya (Disbudporapar), Selasa (31/5/2022).

Kirab yang dilaksanakan dengan khidmad dilakukan oleh penghayat kepercayaan kepada Tuhan Yang Maha Esa yang dikemas dalam organisasi MLKI Surabaya (Majelis Luhur Kepercayaan Indonesia), lalu dilanjutkan dengan menyanyikan lagu Indonesia Raya dan juga mengheningkan cipta bersama. Hal yang unik terlihat dari setumpukan buah-buahan serta tumpeng nasi kuning.

Tidak hanya itu, pemimpin dari barisan kirab tersebut nampak memakai kacamata. Tidak hanya warga Surabaya yang menghadiri, namun dari pengunjung mancanegara pun datang. Salah satu dari pengunjung mengaku sangat suka dengan budaya yang diadakan oleh Disbudporapar ini karena banyaknya pengenalan budaya yang sebelumnya ia ketahui.

"Saya awalnya bingung kok tiba-tiba baris, saya baru pertama kali ikut kaya gini, saya suka dengan budaya-budaya Jawa seperti ini," ucap Ratna, salah satu pengunjung yang asalnya dari Jakarta yang kebetulan baru menetap di Surabaya.aks

Berita Terbaru

Tahanan Polres Blitar Tewas Usai Dianiaya Sesama Tahanan

Tahanan Polres Blitar Tewas Usai Dianiaya Sesama Tahanan

Minggu, 11 Jan 2026 16:43 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 16:43 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Blitar - Kabar duka tewasnya H (42) warga Kota Blitar pada Sabtu (10/1) menjadi perhatian masyarakat, tewasnya H kini masih dalam…

Desa Sugihwaras Bersholawat Dalam Rangka Ruwat Desa 2026

Desa Sugihwaras Bersholawat Dalam Rangka Ruwat Desa 2026

Minggu, 11 Jan 2026 16:41 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 16:41 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Sidoarjo - Dalam rangka memperingati bulan Ruwah dan menyambut datangnya bulan Ramadhan Pemdes Sugihwaras Kecamatan Candi menggelar acara…

Susur Sungai Ngotok Hadir di TBM, Tambah Destinasi Wisata Kota Mojokerto

Susur Sungai Ngotok Hadir di TBM, Tambah Destinasi Wisata Kota Mojokerto

Minggu, 11 Jan 2026 16:40 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 16:40 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Mojokerto - Kota Mojokerto kembali menghadirkan destinasi wisata baru melalui wisata susur Sungai Ngotok di kawasan Taman Bahari Mojopahit…

Bangkitkan Perekonomian Warga, Kades Muhammad Taukhid Prioritaskan Infrastruktur

Bangkitkan Perekonomian Warga, Kades Muhammad Taukhid Prioritaskan Infrastruktur

Minggu, 11 Jan 2026 14:39 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 14:39 WIB

SURABAYA PAGI.com, Sidoarjo - Pembangunan Infrastruktur menjadi salah satu fokus Pemerintah Desa (Pemdes) Jeruklegi, Kecamatan Balongbendo, Sidoarjo. Secara…

Turnamen Catur dan Bazar UMKM di Wisata Sumber Air Panas Wong Pulungan Pasuruan Meriahkan HUT ISG ke-7 Tahun 2026

Turnamen Catur dan Bazar UMKM di Wisata Sumber Air Panas Wong Pulungan Pasuruan Meriahkan HUT ISG ke-7 Tahun 2026

Minggu, 11 Jan 2026 10:31 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 10:31 WIB

SURABAYAPAGI.com, Pasuruan - Komunitas Info Seputar Gempol (ISG) yang berawal dari sebuah group media Sosial. Seiring berjalannya waktu, ISG berkembang menjadi…

Satlantas Polres Madiun Perketat Patroli di Jalur Rawan Macet dan Kecelakaan

Satlantas Polres Madiun Perketat Patroli di Jalur Rawan Macet dan Kecelakaan

Sabtu, 10 Jan 2026 18:01 WIB

Sabtu, 10 Jan 2026 18:01 WIB

SURABAYA PAGI, Madiun – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Madiun memperketat pengawasan lalu lintas dengan menggelar patroli strong point di sejumlah jalur …