Walikota Kediri Bangun Pengembangan Pasar Grosir

author surabayapagi.com

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news
 Wali Kota Kediri Abdullah Abu Bakar. SP/ Kominfo
Wali Kota Kediri Abdullah Abu Bakar. SP/ Kominfo

i

SURABAYAPAGI.com, Kediri - Wali Kota Kediri Abdullah Abu Bakar meletakkan batu pertama pada pembangunan pengembangan kios pasar grosir buah dan sayur, Kamis (19/10/2023).

"Jadi pasar grosir adalah sentra penjualan barang-barang grosir. Tujuannya dilakukan pengembangan ini adalah karena dulu sudah pernah dibangun tapi cara membangunnya salah dan berdampak pada aturan dan hukum. Maka kami memberhentikan sementara untuk pembangunan pasar ini," jelas Wali Kota Kediri.

Lebih lanjut Abdullah Abu Bakar menjelaskan bahwa agar bisa melanjutkan pembangunan dan pengembangan kios buah dan sayur pasar grosir dengan kerjasama antara Kejaksaan untuk mendalami cara-cara yang memungkinkan. Akhirnya ketemu caranya yang bernama built operate transfer (OBT) atau bangun guna serah selama 10 tahun. 

"Yang membangun para pedagang, tanahnya punya pemerintah, selama 10 tahun," imbuhnya, Kamis (19/10/2023).

Ke depan Wali Kota Kediri berharap pasar grosir bisa lebih besar karena pasar grosir ini salah satu pasar perdagangan yang cukup besar dan barangnya bisa sampai ke Indonesia timur lalu ke Kalimantan juga. 

Jadi kalau pasar ini macet tidak beroperasi maka akan berdampak bagi wilayah Indonesia Timur maupun daerah lainnya.

Terakhir Abdullah Abu Bakar mengungkapkan pembangunan pasar grosir ini pastinya akan membawa dampak ekonomi. Ekonomi yang ada di Kediri akan semakin besar. Karena memang positioning Kota Kediri ini adalah kota perdagangan maka pasar, pemerintah juga menyediakan tempat perdagangan yang layak, baik dan strategis.

Hadir pula dalam kegiatan ini Dirut Perumda Pasar Joyoboyo Djauhari Luthfi, Sekretaris Daerah Kota Kediri Bagus Alit, Dewan Pengawas Perumda Pasar Joyoboyo Edi Darmasto, Kepala Dinas PUPR Endang Kartika Sari, Camat Kota Arief Cholisudin Yuswanto, Lurah Ngronggo Heru Sugiarto, paguyuban dan seluruh pedagang pasar grosir. Kominfo

Berita Terbaru

Bangkitkan Perekonomian Warga, Kades Muhammad Taukhid Prioritaskan Infrastruktur

Bangkitkan Perekonomian Warga, Kades Muhammad Taukhid Prioritaskan Infrastruktur

Minggu, 11 Jan 2026 14:39 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 14:39 WIB

SURABAYA PAGI.com, Sidoarjo - Pembangunan Infrastruktur menjadi salah satu fokus Pemerintah Desa (Pemdes) Jeruklegi, Kecamatan Balongbendo, Sidoarjo. Secara…

Turnamen Catur dan Bazar UMKM di Wisata Sumber Air Panas Wong Pulungan Pasuruan Meriahkan HUT ISG ke-7 Tahun 2026

Turnamen Catur dan Bazar UMKM di Wisata Sumber Air Panas Wong Pulungan Pasuruan Meriahkan HUT ISG ke-7 Tahun 2026

Minggu, 11 Jan 2026 10:31 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 10:31 WIB

SURABAYAPAGI.com, Pasuruan - Komunitas Info Seputar Gempol (ISG) yang berawal dari sebuah group media Sosial. Seiring berjalannya waktu, ISG berkembang menjadi…

Satlantas Polres Madiun Perketat Patroli di Jalur Rawan Macet dan Kecelakaan

Satlantas Polres Madiun Perketat Patroli di Jalur Rawan Macet dan Kecelakaan

Sabtu, 10 Jan 2026 18:01 WIB

Sabtu, 10 Jan 2026 18:01 WIB

SURABAYA PAGI, Madiun – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Madiun memperketat pengawasan lalu lintas dengan menggelar patroli strong point di sejumlah jalur …

HUT ke-53 PDI Perjuangan, Deni Wicaksono Tegaskan Satyam Eva Jayate Jadi Jangkar Kebenaran Partai

HUT ke-53 PDI Perjuangan, Deni Wicaksono Tegaskan Satyam Eva Jayate Jadi Jangkar Kebenaran Partai

Sabtu, 10 Jan 2026 11:46 WIB

Sabtu, 10 Jan 2026 11:46 WIB

SURABAYAPAGI.com, Surabaya - Peringatan Hari Ulang Tahun ke-53 PDI Perjuangan menjadi momentum konsolidasi ideologis dan penguatan kerja kerakyatan di tengah…

Dorong Sportainment Pelajar, Tri Hadir di Yamaha Fazzio Liga Tendang Bola 2026

Dorong Sportainment Pelajar, Tri Hadir di Yamaha Fazzio Liga Tendang Bola 2026

Jumat, 09 Jan 2026 20:11 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 20:11 WIB

SurabayaPagi, Surabaya – Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) melalui brand Tri turut ambil bagian dalam ajang Liga Tendang Bola (LTB) 2026, sebuah l…

Legislator Golkar, Masih Kritik MBG

Legislator Golkar, Masih Kritik MBG

Jumat, 09 Jan 2026 19:09 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:09 WIB

Peristiwa Pemilihan Lokasi Dapur SPPG di Samping Peternakan Babi di Sragen, Resahkan Masyarakat      SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Lagi, Wakil Ketua Komisi IX …