236 Juta Muslim, Potensi Industri Halal RI

author surabayapagi.com

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news
Presiden Jokowi ditemani Menteri BUMN dan Menko Perekonomian meresmikan kawasan Indonesia Islamic Financial Center di gedung Menara Danareksa, Jakarta, Selasa (17/9/2024).
Presiden Jokowi ditemani Menteri BUMN dan Menko Perekonomian meresmikan kawasan Indonesia Islamic Financial Center di gedung Menara Danareksa, Jakarta, Selasa (17/9/2024).

i

SURABAYAPAGI.COM, Jakakrta - Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyatakan Indonesia punya pasar industri halal yang besar. Setidaknya, di Indonesia ada 236 juta penduduk muslim.

Ratusan juta orang ini menjadi potensi pasar yang besar untuk industri ekonomi halal. Jokowi ingin agar potensi ini bisa dikembangkan, jangan sampai diambil negara lain.

Selasa (17/9) Jokowi meresmikan Kawasan Indonesia Islamic Financial Center di Menara Danareksa, Jakarta Pusat. Nantinya, Menara Danareksa dan Menara BSI yang dibangun di sebelahnya menjadi kawasan keuangan halal besar di Indonesia.

"Ini potensi besar, peluang besar karena penduduk muslim di negara kita itu 236 juta. Jangan sampai market yang besar, pasar yang besar ini nanti yang ngambil justru dari negara lain," ungkap Jokowi dalam peresmian, Selasa (17/9/2024).

Jokowi mengatakan potensi besar ekonomi syariah ini betul-betul harus dikembangkan, baik yang berkaitan dengan ekosistem industri syariah hingga ekosistem ekonomi syariah dalam berbagai bentuk.

"Mulai kepada fashion muslim, kepada perniagaan halal, kemudian industri makanan dan minuman halal, kepada wisata halal, termasuk di perbankan juga," beber Jokowi.

Dia berharap agar Kawasan Indonesia Islamic Financial Center dapat mendukung perkembangan ekonomi dan industri syariah di tanah air.

"Saya kira dengan adanya platform kawasan ini, ini akan memberikan perkembangan yang baik bagi ekonomi syariah kita," tegas Jokowi.

Jokowi menilai Kawasan Indonesia Islamic Financial Center akan menjadi upaya besar bagi Indonesia untuk memperkuat ekonomi syariah di Indonesia.

"Kita harus perkuat ekonomi syariah. Kedua menyiapkan pelaku profesional di industri halal yang kita milik," harap Jokowi. n jk/erc/rmc

Berita Terbaru

Tahanan Polres Blitar Tewas Usai Dianiaya Sesama Tahanan

Tahanan Polres Blitar Tewas Usai Dianiaya Sesama Tahanan

Minggu, 11 Jan 2026 16:43 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 16:43 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Blitar - Kabar duka tewasnya H (42) warga Kota Blitar pada Sabtu (10/1) menjadi perhatian masyarakat, tewasnya H kini masih dalam…

Desa Sugihwaras Bersholawat Dalam Rangka Ruwat Desa 2026

Desa Sugihwaras Bersholawat Dalam Rangka Ruwat Desa 2026

Minggu, 11 Jan 2026 16:41 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 16:41 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Sidoarjo - Dalam rangka memperingati bulan Ruwah dan menyambut datangnya bulan Ramadhan Pemdes Sugihwaras Kecamatan Candi menggelar acara…

Susur Sungai Ngotok Hadir di TBM, Tambah Destinasi Wisata Kota Mojokerto

Susur Sungai Ngotok Hadir di TBM, Tambah Destinasi Wisata Kota Mojokerto

Minggu, 11 Jan 2026 16:40 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 16:40 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Mojokerto - Kota Mojokerto kembali menghadirkan destinasi wisata baru melalui wisata susur Sungai Ngotok di kawasan Taman Bahari Mojopahit…

Bangkitkan Perekonomian Warga, Kades Muhammad Taukhid Prioritaskan Infrastruktur

Bangkitkan Perekonomian Warga, Kades Muhammad Taukhid Prioritaskan Infrastruktur

Minggu, 11 Jan 2026 14:39 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 14:39 WIB

SURABAYA PAGI.com, Sidoarjo - Pembangunan Infrastruktur menjadi salah satu fokus Pemerintah Desa (Pemdes) Jeruklegi, Kecamatan Balongbendo, Sidoarjo. Secara…

Turnamen Catur dan Bazar UMKM di Wisata Sumber Air Panas Wong Pulungan Pasuruan Meriahkan HUT ISG ke-7 Tahun 2026

Turnamen Catur dan Bazar UMKM di Wisata Sumber Air Panas Wong Pulungan Pasuruan Meriahkan HUT ISG ke-7 Tahun 2026

Minggu, 11 Jan 2026 10:31 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 10:31 WIB

SURABAYAPAGI.com, Pasuruan - Komunitas Info Seputar Gempol (ISG) yang berawal dari sebuah group media Sosial. Seiring berjalannya waktu, ISG berkembang menjadi…

Satlantas Polres Madiun Perketat Patroli di Jalur Rawan Macet dan Kecelakaan

Satlantas Polres Madiun Perketat Patroli di Jalur Rawan Macet dan Kecelakaan

Sabtu, 10 Jan 2026 18:01 WIB

Sabtu, 10 Jan 2026 18:01 WIB

SURABAYA PAGI, Madiun – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Madiun memperketat pengawasan lalu lintas dengan menggelar patroli strong point di sejumlah jalur …