3 Warga Positif, Desa di Batu Dikarantina

author surabayapagi.com

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news
Rapid test di Desa Giripurno, Kecamatan Bumiaji, Kota Batu.SP/decom
Rapid test di Desa Giripurno, Kecamatan Bumiaji, Kota Batu.SP/decom

i

 

SURABAYA PAGI, Kota Batu – Karantina lokal kini diterapkan di desa Giripurno di Kecamatan Bumiaji. Hal ini lantaran tiga warganya positif Corona, lalu ada tiga PDP dan sembilan ODP.

"Karantina Lokal di Desa Giripurno pada 7 RT yaitu 11, 12, 13, 39, 60, 61 dan 63 mulai tanggal 23 Mei sampai dengan 5 Juni 2020. Sesuai Surat Keputusan Wali Kota Batu Nomor 188.45/196/KEP/422.012/2020," ujar Jubir Satgas COVID-19 Kota Batu, M Choiri," Rabu (27/5/2020).

Choiri membeberkan, ada beberapa pertimbangan mengapa Desa Giripurno dilakukan karantina lokal. Salah satunya karena adanya pertambahan kasus positif yang begitu cepat dan disebabkan transmisi lokal.

Saat ini tercatat ada tiga warga Desa Giripurno yang dinyatakan positif COVID-19. Selain itu ada tiga orang yang berstatus pasien dalam pengawasan (PDP), dan sembilan orang dinyatakan orang dalam pengawasan (ODP).

Pelacakan untuk mendeteksi warga Desa Giripurno terpapar virus Corona langsung dilakukan Satgas COVID-19 Kota Batu, dengan melakukan rapid test massal. Dari 174 orang menjalani tes cepat, 26 reaktif.kb01

Berita Terbaru

PDIP Bergeser dari Isu Politik ke Lingkungan

PDIP Bergeser dari Isu Politik ke Lingkungan

Minggu, 11 Jan 2026 19:51 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 19:51 WIB

Dalam Rakernas Ke-53, Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri Undang Rocky Gerung             SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Dalam peringatan HUT PDI Perju…

KPK Ungkap Transaksi Rugikan Negara Rp 75 Miliar oleh Kepala KPP Madya Jakarta Utara

KPK Ungkap Transaksi Rugikan Negara Rp 75 Miliar oleh Kepala KPP Madya Jakarta Utara

Minggu, 11 Jan 2026 19:46 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 19:46 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Akhirnya KPK tetapkan lima tersangka terkait operasi tangkap tangan pejabat pajak di Jakarta Utara (Jakut). Salah satu tersangka…

Pidato Eks Menag Ajak Perangi Korupsi Viral di Medsos

Pidato Eks Menag Ajak Perangi Korupsi Viral di Medsos

Minggu, 11 Jan 2026 19:44 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 19:44 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Beberapa hari ini sebuah video beredar luas di media sosial. Video yang memperlihatkan eks Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas, saat…

Tommy Soeharto, Bakal Punya Menantu DJ

Tommy Soeharto, Bakal Punya Menantu DJ

Minggu, 11 Jan 2026 19:41 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 19:41 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Tata Cahyani mencuri perhatian di prosesi siraman putranya bersama Tommy Soeharto, Darma Mangkuluhur, Jumat lalu. Ia mengenakan…

Ayatollah Khamenei Digoyang Demo, Putra Shah Iran Provokasi

Ayatollah Khamenei Digoyang Demo, Putra Shah Iran Provokasi

Minggu, 11 Jan 2026 19:38 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 19:38 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Teheran - Sudah dua minggu ini ada demo besar-besaran yang melanda negara Iran. Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump mengatakan AS siap…

Yakobus 4:7

Yakobus 4:7

Minggu, 11 Jan 2026 19:36 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 19:36 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Surabaya - "Tunduklah kepada Allah. Lawanlah Iblis, maka ia akan lari dari padamu". Karena itu, pendeta saya mengajak tunduklah kepada…