Jalan di Trenggalek Amblas 20 Meter

author surabayapagi.com

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news
Jalan di Trenggalek longsor. SP/ DECOM
Jalan di Trenggalek longsor. SP/ DECOM

i

SURABAYAPAGI.com, Trenggalek - Akibat diguyur huja deras di Trenggalek mengakibatkan Plengsengan penahan jalan sepanjang 20 meter di Kecamatan Dongko longsor dan separuh badan jalan amblas ke dasar jurang, Rabu (13/1/2021).

Menurut salah seorang warga, Sunardi menjelaskan saat itu wilayah Dongko diguyur hujan deras mulai sore hari. Kondisi tersebut mengakibatkan plengsengan yang sebelumnya telah retak menjadi labil dan ambrol.

"Sebelum longsor itu memang sudah ada retakan yang cukup lebar. Kemudian yang atas sini ambles dan di bagian bawah juga retak," kata Sunardi.

Longsor tersebut terjadi di sebuah jalan kampung di Dusun Premban, Desa/Kecamatan Dongko. Atau tepat berada di depan SD Negeri 2 Dongko.

Ambrolnya plengsengan tersebut mengakibatkan sebagian badan jalan ikut terbawa longsor, sehingga saat ini hanya separuh badan jalan yang bisa dilalui oleh masyarakat setempat.

"Jalan ini menghubungkan ke RT 65, 66 dan 67. Jalan ini merupakan akses yang paling dekat. Kalau ini putus ya harus muter ke jalur alternatif," jelasnya.

Bencana alam tersebut tak hanya merusak badan jalan. Namun juga mengancam lingkungan sekolah. Sebab lokasinya tepat berada di depan SD Negeri 2 Dongko.

Lebih lanjut Sunardi mengatakan, kondisi plengsengan yang longsor tersebut masih tergolong baru. Belum genap berumur satu tahun. "Belum lama kok itu. Kalau tidak salah dibangun tahun 2020 kemarin," pungkasnya. Dsy10

 

 

Berita Terbaru

Bangkitkan Perekonomian Warga, Kades Muhammad Taukhid Prioritaskan Infrastruktur

Bangkitkan Perekonomian Warga, Kades Muhammad Taukhid Prioritaskan Infrastruktur

Minggu, 11 Jan 2026 14:39 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 14:39 WIB

SURABAYA PAGI.com, Sidoarjo - Pembangunan Infrastruktur menjadi salah satu fokus Pemerintah Desa (Pemdes) Jeruklegi, Kecamatan Balongbendo, Sidoarjo. Secara…

Turnamen Catur dan Bazar UMKM di Wisata Sumber Air Panas Wong Pulungan Pasuruan Meriahkan HUT ISG ke-7 Tahun 2026

Turnamen Catur dan Bazar UMKM di Wisata Sumber Air Panas Wong Pulungan Pasuruan Meriahkan HUT ISG ke-7 Tahun 2026

Minggu, 11 Jan 2026 10:31 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 10:31 WIB

SURABAYAPAGI.com, Pasuruan - Komunitas Info Seputar Gempol (ISG) yang berawal dari sebuah group media Sosial. Seiring berjalannya waktu, ISG berkembang menjadi…

Satlantas Polres Madiun Perketat Patroli di Jalur Rawan Macet dan Kecelakaan

Satlantas Polres Madiun Perketat Patroli di Jalur Rawan Macet dan Kecelakaan

Sabtu, 10 Jan 2026 18:01 WIB

Sabtu, 10 Jan 2026 18:01 WIB

SURABAYA PAGI, Madiun – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Madiun memperketat pengawasan lalu lintas dengan menggelar patroli strong point di sejumlah jalur …

HUT ke-53 PDI Perjuangan, Deni Wicaksono Tegaskan Satyam Eva Jayate Jadi Jangkar Kebenaran Partai

HUT ke-53 PDI Perjuangan, Deni Wicaksono Tegaskan Satyam Eva Jayate Jadi Jangkar Kebenaran Partai

Sabtu, 10 Jan 2026 11:46 WIB

Sabtu, 10 Jan 2026 11:46 WIB

SURABAYAPAGI.com, Surabaya - Peringatan Hari Ulang Tahun ke-53 PDI Perjuangan menjadi momentum konsolidasi ideologis dan penguatan kerja kerakyatan di tengah…

Dorong Sportainment Pelajar, Tri Hadir di Yamaha Fazzio Liga Tendang Bola 2026

Dorong Sportainment Pelajar, Tri Hadir di Yamaha Fazzio Liga Tendang Bola 2026

Jumat, 09 Jan 2026 20:11 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 20:11 WIB

SurabayaPagi, Surabaya – Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) melalui brand Tri turut ambil bagian dalam ajang Liga Tendang Bola (LTB) 2026, sebuah l…

Legislator Golkar, Masih Kritik MBG

Legislator Golkar, Masih Kritik MBG

Jumat, 09 Jan 2026 19:09 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:09 WIB

Peristiwa Pemilihan Lokasi Dapur SPPG di Samping Peternakan Babi di Sragen, Resahkan Masyarakat      SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Lagi, Wakil Ketua Komisi IX …