Bawaslu Bangkalan Tertibkan Spanduk Berisi SARA

author surabayapagi.com

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news
Salah satu spanduk berisi muatan SARA yang bertebaran di Bangkalan.
Salah satu spanduk berisi muatan SARA yang bertebaran di Bangkalan.

i

SURABAYAPAGI.COM, Bangkalan - Spanduk mengatasnamakan Warga Madura Pecinta Mahfud MD bertebaran di sejumlah titik di Bangkalan. Spanduk ini terindikasi menganjung ujaran kebencian yang menyinggung Cawapres nomor urut 2 Gibran Rakabuming Raka.

Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Bangkalan bersama Panitia Pengawas Kecamatan (Panwascam) pun turun tangan untuk melakukan penertiban.

Ketua Bawaslu Bangkalan, Ahmad Mustain Saleh mengatakan, di beberapa titik terpasang spanduk yang terindikasi mengandung provokasi SARA. Usai berdiskusi bersama tim pengawas, pihaknya lantas mengambil keputusan untuk menertibkan spanduk-spanduk yang sama yang tersebar.

"Kebetulan kami juga punya pokja pengawasan isu negatif. Setelah mengetahui laporan adanya spanduk itu, kita rapatkan dan disepakati untuk ditertibkan karena berisi ujaran yang provokatif," ujarnya, Sabtu (27/1/2024).

Ia juga mengatakan, dari hasil pemantauan, terdapat 24 spanduk dengan isu negatif tersebar di berbagai titik, di antaranya di Kecamatan Labang, Tragah, Burneh hingga Blega.

"Dari akses Suramadu mulai Labang hingga Burneh itu ada 20 spanduk kami tertibkan. Selain itu, ada 4 spanduk di Blega yang sudah ditertibkan. Kami akan terus lakukan pencegahan agar tidak berimbas pada lainnya," jelasnya.

Diketahui, banyak spanduk berisi ujaran kebencian, seperti Warga Madura Cinta Mahfud MD: Tekkak Anak'en Presiden Mon Korang Ajar Paggun Ebeles (Meski anak Presiden kalau kurang ajar tetap dibalas).

Spanduk lain bertuliskan Gibran Tengate Cong, Menghina Mahfud Berarti Menghina Kita Semua (Gibran Hati-hati, Menghina Mahfud Berarti Menghina Kita Semua. Bk-01/ham

Berita Terbaru

PDIP Bergeser dari Isu Politik ke Lingkungan

PDIP Bergeser dari Isu Politik ke Lingkungan

Minggu, 11 Jan 2026 19:51 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 19:51 WIB

Dalam Rakernas Ke-53, Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri Undang Rocky Gerung             SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Dalam peringatan HUT PDI Perju…

KPK Ungkap Transaksi Rugikan Negara Rp 75 Miliar oleh Kepala KPP Madya Jakarta Utara

KPK Ungkap Transaksi Rugikan Negara Rp 75 Miliar oleh Kepala KPP Madya Jakarta Utara

Minggu, 11 Jan 2026 19:46 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 19:46 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Akhirnya KPK tetapkan lima tersangka terkait operasi tangkap tangan pejabat pajak di Jakarta Utara (Jakut). Salah satu tersangka…

Pidato Eks Menag Ajak Perangi Korupsi Viral di Medsos

Pidato Eks Menag Ajak Perangi Korupsi Viral di Medsos

Minggu, 11 Jan 2026 19:44 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 19:44 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Beberapa hari ini sebuah video beredar luas di media sosial. Video yang memperlihatkan eks Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas, saat…

Tommy Soeharto, Bakal Punya Menantu DJ

Tommy Soeharto, Bakal Punya Menantu DJ

Minggu, 11 Jan 2026 19:41 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 19:41 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Tata Cahyani mencuri perhatian di prosesi siraman putranya bersama Tommy Soeharto, Darma Mangkuluhur, Jumat lalu. Ia mengenakan…

Ayatollah Khamenei Digoyang Demo, Putra Shah Iran Provokasi

Ayatollah Khamenei Digoyang Demo, Putra Shah Iran Provokasi

Minggu, 11 Jan 2026 19:38 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 19:38 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Teheran - Sudah dua minggu ini ada demo besar-besaran yang melanda negara Iran. Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump mengatakan AS siap…

Yakobus 4:7

Yakobus 4:7

Minggu, 11 Jan 2026 19:36 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 19:36 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Surabaya - "Tunduklah kepada Allah. Lawanlah Iblis, maka ia akan lari dari padamu". Karena itu, pendeta saya mengajak tunduklah kepada…