Tabrak Pemotor saat Balap Liar, Diamankan

author surabayapagi.com

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news

SURABAYAPAGI.COM, Malang - Beredar video di Instagram yang memperlihatan beberapa remaja yang diduga melakukan aksi balap liar hingga menabrak seorang pengendara.

Peristiwa ini terjadi kemarin Rabu (13/3/2024) di Jalan Raya Wonokerto, Desa Wonokerto, Kecamatan Pagelaran, kabupaten Malang.

Ipda Joko Taruna, Kanit Gakkum Satlantas Polres Malang mengatakan, pihaknya masih mendalami apakah benar peristiwa itu terjadi saat balap liar.

"Ini masih kita dalami. Saat ini masih proses," ujar Joko ketika dikonfirmasi Kamis (14/4/2023).

Sementara itu terkait penabrak yakni Feri Riyan Pribadi (20) warga Desa Rejosari, Kecamatan Bantur yang mengendarai sepeda motor Suzuki FU nopo DA 4401 UF masih dalam penyelidikan.

"Saat ini Unit Gakkum sedang melaksanakan penyelidikan" ucapnya singkat.

Joko menjelaskan, kronologi kecelakaan bermula dari Feri melaju dari arah selatan dengan kecepatan sedang.

Sesampainya di Tempat Kejadian Perkara (TKP) oleng ke kanan lalu berserempetan dengan pengendara motor tak dikenal.

Selanjutnya, Feri oleng ke kiri lalu menabrak Nurbai (74) warga Desa/Kecamatan Gondanglegi yang mengendarai sepeda motor Honda Astrea nopol N 3064 EAR.

"Karena jaraknya sudah dekat sehingga terjadi tabrak belakang yang berakibat pengendara Astrea mengalami luka robek pada kepala," bebernya.

Selanjutnya, korban dilarikan ke Rumah Sakit Wava Husada untuk mendapatkan perawatan medis.

"Untuk kerugian material dari sepeda motor yang rusak kisaran Rp500 ribu," tukasnya.

Secara terpisah, Kapolsek Pagelaran AKP Totok Suprapto mengatakan terkait dugaan balap liar, pihaknya akan menggelar patroli di daerah tersebut.

"Tentunya kami bersama Polsek Bantur rencananya akan menggelar patroli daerah itu," tukasnya. Ml-01/ham

Berita Terbaru

Pakar Nilai Masyarakat Punya Legitimasi Kuat ke DPRD dengan Adanya Pilkada Tidak Langsung

Pakar Nilai Masyarakat Punya Legitimasi Kuat ke DPRD dengan Adanya Pilkada Tidak Langsung

Sabtu, 31 Jan 2026 17:56 WIB

Sabtu, 31 Jan 2026 17:56 WIB

SurabayaPagi, Surabaya – Sejumlah akademisi menilai wacana perubahan desain pemilihan kepala daerah menjadi tidak langsung memiliki sejumlah dampak positif, t…

Wacana Pilkada Tidak Langsung, Akademisi Soroti Pentingnya Demokratisasi Partai

Wacana Pilkada Tidak Langsung, Akademisi Soroti Pentingnya Demokratisasi Partai

Sabtu, 31 Jan 2026 17:50 WIB

Sabtu, 31 Jan 2026 17:50 WIB

SurabayaPagi, Surabaya – Pakar komunikasi politik Universitas Trunojoyo Madura (UTM), Surokim Abdussalam, menilai penerapan pilkada tidak langsung berpotensi m…

Herman Khaeron: Retreat Demokrat Jatim untuk Perkuat Peran Partai di Tengah Rakyat

Herman Khaeron: Retreat Demokrat Jatim untuk Perkuat Peran Partai di Tengah Rakyat

Sabtu, 31 Jan 2026 15:59 WIB

Sabtu, 31 Jan 2026 15:59 WIB

SURABAYA, SURABAYAPAGI.COM — Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Demokrat Jawa Timur menggelar retreat kader sebagai upaya memperkuat strategi dan soliditas i…

PDIP Surabaya Tegaskan Regenerasi Lewat Rapat Konsolidasi PAC

PDIP Surabaya Tegaskan Regenerasi Lewat Rapat Konsolidasi PAC

Sabtu, 31 Jan 2026 10:12 WIB

Sabtu, 31 Jan 2026 10:12 WIB

SURABAYA PAGI, Surabaya  -  Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PDI Perjuangan Kota Surabaya menggelar Rapat Konsolidasi Pengurus Anak Cabang (PAC) bersama Ketua, S…

Demokrat Jatim Gelar Retreat, Emil Dardak Sebut Momentum Refleksi dan Pengabdian

Demokrat Jatim Gelar Retreat, Emil Dardak Sebut Momentum Refleksi dan Pengabdian

Sabtu, 31 Jan 2026 08:44 WIB

Sabtu, 31 Jan 2026 08:44 WIB

Surabaya, SURABAYAPAGI.COM – DPD Partai Demokrat Jawa Timur menggelar retreat sebagai ruang jeda bagi para kader untuk melakukan refleksi sekaligus memperkuat a…

Fraksi PDIP Jatim minta Perda Perlindungan Perempuan dan Anak segera di Implementasikan

Fraksi PDIP Jatim minta Perda Perlindungan Perempuan dan Anak segera di Implementasikan

Jumat, 30 Jan 2026 20:30 WIB

Jumat, 30 Jan 2026 20:30 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Surabaya – Angka pernikahan dini di Jawa Timur masih mengkhawatirkan. Berdasarkan data Sistem Informasi Manajemen Nikah (SIMKAH) Kementerian A…