SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Wakil Presiden terpilih Gibran Rakabuming Raka merespons terkait rencana rencana pelantikan presiden dan wakil presiden periode 2024-2029 akan dilakukan di Ibu Kota Nusantara (IKN)
"Saya ngikut saja (pelantikan di IKN), (sejarah baru) Saya ngikut saja ya, nggih, makasih," ucapnya singkat, Rabu (3/4/2024).
Baca Juga: Gibran Uji Coba Makan Gratis di Surabaya, Perporsi Rp 15.000
Rencananya pelantikan Presiden-Wakil Presiden 2024-2029 akan digelar pada Minggu (20/10/2024).
Baca Juga: Mengapa Gibran dan Bapaknya Diusik Terus
Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), Basuki Hadimuljono, menyebut ada rencana pelantikan presiden dan wakil presiden periode 2024-2029 akan dilakukan di Ibu Kota Nusantara. n jk/erc/rmc
Editor : Moch Ilham