Momen Libur Imlek-Isra Miraj, Minat Penumpang KA di Stasiun Blitar Tinggi

author surabayapagi.com

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news
Ilustrasi. Penumpang kereta api di Stasiun Blitar ramai menjelang momen libur panjang Imlek dan Isra Miraj. SP/ BLT
Ilustrasi. Penumpang kereta api di Stasiun Blitar ramai menjelang momen libur panjang Imlek dan Isra Miraj. SP/ BLT

i

SURABAYAPAGI.com, Jember - PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daerah Operasi 7 Madiun, Jawa Timur melaporkan menjelang momen libur panjang Imlek dan Isra Miraj tingkat minat penumpang kereta api di Stasiun Blitar melonjak.

KAI Daop 7 Madiun di momen tersebut menyediakan total 22.716 tempat duduk untuk empat kereta api jarak jauh dengan keberangkatan dari Stasiun Blitar dan Jombang.

"Kami sediakan untuk empat kereta jarak jauh yakni Kereta Api Brantas (Blitar-Pasarsenen), Singasari (Blitar-Pasarsenen), Kahuripan (Blitar-Kiaracondong), dan Bangunkarta (Jombang-Pasarsenen)," jelas Manajer Humas PT KAI Daop 7 Madiun Kuswardojo, Kamis (23/01/2025).

Bahkan, hingga 21 Januari 2025 data mencatat bahwa tiket untuk empat kereta tersebut telah terjual sebanyak 22.637 tempat duduk atau mencapai 100 persen dari okupansi yang tersedia.

Diketahui dari jumlah tersebut, sebanyak 10.029 penumpang berasal dari wilayah Daop 7 Madiun, sementara 12.608 penumpang lainnya berasal dari luar wilayah Daop 7 Madiun.

Melihat hal itu, Kuswardojo mengapresiasi tingginya minat masyarakat memanfaatkan moda transportasi kereta api untuk libur panjang.

"Kami mengapresiasi tingginya kepercayaan masyarakat terhadap layanan kereta api, terutama di momen libur panjang. Untuk memberikan kenyamanan, kami terus berupaya memastikan perjalanan aman dan lancar," kata dia.

"Kami tetap berkomitmen memberikan pelayanan terbaik kepada pelanggan," tutupnya. bl-01/dsy

Berita Terbaru

Indeks Pelayanan Publik Kota Mojokerto Melonjak, Nilai Tertinggi dalam Lima Tahun

Indeks Pelayanan Publik Kota Mojokerto Melonjak, Nilai Tertinggi dalam Lima Tahun

Senin, 12 Jan 2026 16:48 WIB

Senin, 12 Jan 2026 16:48 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Mojokerto- Kualitas pelayanan publik di Kota Mojokerto menunjukkan tren positif. Pada tahun 2025, Indeks Pelayanan Publik (IPP) Kota…

Tolak Pindah, Ratusan Jagal Demo DPRD Surabaya

Tolak Pindah, Ratusan Jagal Demo DPRD Surabaya

Senin, 12 Jan 2026 15:29 WIB

Senin, 12 Jan 2026 15:29 WIB

SURABAYAPAGI.com, Surabaya - Ratusan jagal dan pedagang daging yang beraktivitas di Rumah Potong Hewan (RPH) Pegirikan menggelar aksi unjuk rasa di Gedung DPRD…

Siap Meluncur di Pasar India, Volkswagen Tayron 7-Seater Hadir dengan Pilihan eTSI

Siap Meluncur di Pasar India, Volkswagen Tayron 7-Seater Hadir dengan Pilihan eTSI

Senin, 12 Jan 2026 15:05 WIB

Senin, 12 Jan 2026 15:05 WIB

SURABAYAPAGI.com, Jakarta - Pabrikan otomotif asal Jerman, Volkswagen saat ini tengah menyiapkan model terbarunya ‘SUV 7 seater’ untuk pasar India, dan pel…

Hanya Tersedia 16 Unit, Mugen Tawarkan Paket Spec.III Honda Prelude yang Jadi Incaran Para Kolektor

Hanya Tersedia 16 Unit, Mugen Tawarkan Paket Spec.III Honda Prelude yang Jadi Incaran Para Kolektor

Senin, 12 Jan 2026 14:48 WIB

Senin, 12 Jan 2026 14:48 WIB

SURABAYAPAGI.com, Jakarta - Pabrikan otomotif asal Jepang, Mugen tuner menawarkan paket "Spec.III" yang sangat langka, lengkap dengan grafis retro dan produksi…

HUT ke- 53 PDIP, Bunda Wara:Fraksi PDIP DPRD Jatim Semakin Solid dan Dekat dengan Rakyat

HUT ke- 53 PDIP, Bunda Wara:Fraksi PDIP DPRD Jatim Semakin Solid dan Dekat dengan Rakyat

Senin, 12 Jan 2026 14:26 WIB

Senin, 12 Jan 2026 14:26 WIB

SURABAYAPAGI.com, Surabaya - Peringatan HUT ke-53 PDI Perjuangan (PDIP) akan semakin menguatkan komitmen idologis partai dalam memperjuangkan kepentingan…

Resmi Debut Global, Kia EV2 Diklaim Miliki Jarak Tempuh 448 Km Bergaya Hidup Perkotaan

Resmi Debut Global, Kia EV2 Diklaim Miliki Jarak Tempuh 448 Km Bergaya Hidup Perkotaan

Senin, 12 Jan 2026 14:15 WIB

Senin, 12 Jan 2026 14:15 WIB

SURABAYAPAGI.com, Jakarta - Kia Corporation secara resmi memperkenalkan Kia EV2 dalam ajang Brussels Motor Show 2026 yang kini tengah berlangsung. EV2 hadir…