Polres Blitar Kota Rayakan HUT ke-79 Bhayangkara

Kapolres Blitar Kota Tekankan Tingkatkan Pelayanan

author Lestariyono Blitar

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news
Peringatan HUT Bhayangkara ke 79 yang digelar di halaman Mapolres Blitar Kota. SP/Lestariono
Peringatan HUT Bhayangkara ke 79 yang digelar di halaman Mapolres Blitar Kota. SP/Lestariono

i

SURABAYAPAGI.COM, Blitar - Dalam rangka peringatan HUT Bhayangkara ke 79, Polres Blitar Kota menggelar upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Bhayangkara pada Selasa, 1 Juli 2025, dilaksanakan di lapangan Kelurahan Bendo Kota Blitar, dengan mengusung tema nasional “Polri untuk Masyarakat”.

Upacara HUT Bhayangkara ke 79 itu dihadiri  Forkompinda Kota Blitar, ketua MUI kota Blitar, kepala BRI, Danramil se kota Blitar, tokoh agama, tokoh masyarakat, kepala lapas , perwakilan dari Pangkalan AU di wilayah Kec.Ponggok  termasuk dari  tokoh pemuda

Kapolres Blitar Kota, AKBP Titus Yudho Uly mengatakan bahwa tema tahun ini dimaknai sebagai bentuk kehadiran Polri yang seharusnya melindungi dan mengayomi masyarakat.

Dalam sambutanya Kapolres Blitar Kota, AKBP Titus Yudho Uly S.IK.M.SI  mengatakan bahwa tema tahun ini dimaknai sebagai bentuk kehadiran Polri untuk melindungi dan mengayomi masyarakat. 

Lebih lanjut AKBP Titus menyampaikan tema Polisi Untuk Masyarakat menggambarkan bahwa Polri memang hadir untuk masyarakat.

"Dengan Tema Polisi Untuk Masyarakat, menggambarkan bahwa Polri memang hadir untuk masyarakat, melindungi dan mengayomi sesuai tugas pokok kami,” Terang AKBP Yudha .

Orang nomor satu di jajaran Polres Blitar Kota ini, juga menekankan perlunya evaluasi terhadap pelayanan juga dalam patroli di wilayah hukum Polres Blitar Kota, untuk memberikan rasa aman dan nyaman masyarakat, sehingga kondisi keamanan terus atau tetap Kondusif. 

Juga menurutnya, masih ada beberapa titik yang membutuhkan pengawasan lebih karena berpotensi terjadi tindak kriminalitas atau gangguan keamanan lainya.

“Yang perlu kami tingkatkan adalah mengayomi, melayani dan melindungi masyarakat, sekaligus kegiatan patroli wilayah terus kita tingkatkan,  karena ada beberapa wilayah masih mungkin terjadi gangguan keamanan. Itu jadi perhatian utama kami," Tegas Pamen Polri dengan Dua Melati kuning di pundaknya ini. Les

Berita Terbaru

PDIP Bergeser dari Isu Politik ke Lingkungan

PDIP Bergeser dari Isu Politik ke Lingkungan

Minggu, 11 Jan 2026 19:51 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 19:51 WIB

Dalam Rakernas Ke-53, Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri Undang Rocky Gerung             SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Dalam peringatan HUT PDI Perju…

KPK Ungkap Transaksi Rugikan Negara Rp 75 Miliar oleh Kepala KPP Madya Jakarta Utara

KPK Ungkap Transaksi Rugikan Negara Rp 75 Miliar oleh Kepala KPP Madya Jakarta Utara

Minggu, 11 Jan 2026 19:46 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 19:46 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Akhirnya KPK tetapkan lima tersangka terkait operasi tangkap tangan pejabat pajak di Jakarta Utara (Jakut). Salah satu tersangka…

Pidato Eks Menag Ajak Perangi Korupsi Viral di Medsos

Pidato Eks Menag Ajak Perangi Korupsi Viral di Medsos

Minggu, 11 Jan 2026 19:44 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 19:44 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Beberapa hari ini sebuah video beredar luas di media sosial. Video yang memperlihatkan eks Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas, saat…

Tommy Soeharto, Bakal Punya Menantu DJ

Tommy Soeharto, Bakal Punya Menantu DJ

Minggu, 11 Jan 2026 19:41 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 19:41 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Tata Cahyani mencuri perhatian di prosesi siraman putranya bersama Tommy Soeharto, Darma Mangkuluhur, Jumat lalu. Ia mengenakan…

Ayatollah Khamenei Digoyang Demo, Putra Shah Iran Provokasi

Ayatollah Khamenei Digoyang Demo, Putra Shah Iran Provokasi

Minggu, 11 Jan 2026 19:38 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 19:38 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Teheran - Sudah dua minggu ini ada demo besar-besaran yang melanda negara Iran. Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump mengatakan AS siap…

Yakobus 4:7

Yakobus 4:7

Minggu, 11 Jan 2026 19:36 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 19:36 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Surabaya - "Tunduklah kepada Allah. Lawanlah Iblis, maka ia akan lari dari padamu". Karena itu, pendeta saya mengajak tunduklah kepada…