Disparbud Bersama Para Pemuda Warnai Geladak Pantai Gresik

author surabayapagi.com

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news
Tampak para pemuda sedang melakukan pengecatan geladak Pantai Karangkering, Gresik. SP/ KJ
Tampak para pemuda sedang melakukan pengecatan geladak Pantai Karangkering, Gresik. SP/ KJ

i

SURABAYAPAGI.com, Gresik – Keberadaan objek wisata baru di Gresik telah bermunculan. Salah satunya Pantai Karangkering yang berlokasi di wilayah Kecamatan Kebomas, Kabupaten Gresik.

 Sekedar diketahui, bahwa Pantai Karangkering menjadi spot yang cocok dikunjungi karena bisa menikmati pemandangan matahari terbit dan terbenam, yang didukung dengan pepohonan mangrove.

 Perahu-perahu nelayan di sekitar yang terparkir di pinggiran pantai, juga menambah kesan eksotis untuk spot foto dari atas jembatan kayu atau geladak tanpa sisi.

 Kepala Bidang Destinasi Disparbud Gresik, Achmad Shobiron pun mengapresiasi peran aktif dari pemuda setempat. Sebab dengan semangat mereka akhirnya dapat memunculkan objek daya tarik wisata baru di Gresik.

 “Namun demikian, jika sudah dilaunching dan mulai dikenal yang harus dijaga adalah konsistensi atau istiqomah dalam menjaga dan merawat, serta menjaga kesinambungan tata kelola destinasi,” tegasnya.

 Menurutnya, dengan semakin banyak pemuda yang peduli lingkungan masing-masing akan menunjukkan tingkat kesadaran atas keindahan di sekitarnya. Karena lingkungan tersebut bisa berpotensi terciptanya obyek daya tarik wisata baru.

 Ketua Karang Taruna Kartikajaya Desa Karangkering, M. Syahrul menyampaikan rasa terimakasih kepada semua pihak yang sudah mendukung peran pemuda. Sehingga diharapkan ke depannya bisa menjadi motivasi untuk terus mengembangkan kreatifitas pemuda setempat.

 “Semoga pengecatan ini menjadikan Pantai Karangkering ini semakin indah dan menjadi obyek daya tarik wisata baru di Kabupaten Gresik,” tambah Kepala Desa Karang Kiring Dedik Hartono. Dsy3

Berita Terbaru

Dorong Sportainment Pelajar, Tri Hadir di Yamaha Fazzio Liga Tendang Bola 2026

Dorong Sportainment Pelajar, Tri Hadir di Yamaha Fazzio Liga Tendang Bola 2026

Jumat, 09 Jan 2026 20:11 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 20:11 WIB

SurabayaPagi, Surabaya – Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) melalui brand Tri turut ambil bagian dalam ajang Liga Tendang Bola (LTB) 2026, sebuah l…

Legislator Golkar, Masih Kritik MBG

Legislator Golkar, Masih Kritik MBG

Jumat, 09 Jan 2026 19:09 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:09 WIB

Peristiwa Pemilihan Lokasi Dapur SPPG di Samping Peternakan Babi di Sragen, Resahkan Masyarakat      SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Lagi, Wakil Ketua Komisi IX …

Biaya Armuzna Haji Tahun Ini Dihemat Rp180 Miliar

Biaya Armuzna Haji Tahun Ini Dihemat Rp180 Miliar

Jumat, 09 Jan 2026 19:07 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:07 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Kementerian Haji dan Umrah (Kemenhaj) menyampaikan adanya penghematan signifikan dalam anggaran penyelenggaraan ibadah haji 2026.…

Yaqut Cholil Qoumas, Anak Ulama Terkemuka, Tersangka Korupsi

Yaqut Cholil Qoumas, Anak Ulama Terkemuka, Tersangka Korupsi

Jumat, 09 Jan 2026 19:05 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:05 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Mantan Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas, resmi ditetapkan sebagai tersangka. Dia diduga terlibat kasus dugaan korupsi…

PP Muhammadiyah dan PBNU Campuri Laporan ke Komika

PP Muhammadiyah dan PBNU Campuri Laporan ke Komika

Jumat, 09 Jan 2026 19:01 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:01 WIB

Pelapor Dugaan Penistaan Agama ke Pandji Pragiwaksono Bukan Sikap Resmi Persyarikatan           SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Pimpinan Pusat Muhammadiyah me…

Satu Pasien di Bandung Bergejala 'Super Flu', Meninggal

Satu Pasien di Bandung Bergejala 'Super Flu', Meninggal

Jumat, 09 Jan 2026 18:59 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 18:59 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Bandung - Rumah Sakit Hasan Sadikin (RSHS) Bandung melaporkan telah menangani 10 pasien yang mengalami gejala Influenza A H3N2 subclade K…