Tekan Lakalantas, Dishub Magetan Programkan ‘Angkutan Gratis Pelajar’

author surabayapagi.com

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news
Forum Konsultasi Publik (FKP) Evaluasi dan Rencana AGP Tahun 2026 bersama OPD terkait dan perwakilan sekolah di kantor Dishub Magetan. SP/ MGT
Forum Konsultasi Publik (FKP) Evaluasi dan Rencana AGP Tahun 2026 bersama OPD terkait dan perwakilan sekolah di kantor Dishub Magetan. SP/ MGT

i

SURABAYAPAGI.com, Jakarta - Demi menekan kecelakaan lalu lintas (Lakalantas) hingga meringankan beban orangtua bagi pelajar yang menggunakan angkutan umum, kini Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Magetan melalui Dinas Perhubungan (dishub) setempat memprogramkan Angkutan Gratis Pelajar (AGP).

Angkutan gratis siswa sekolah tahun ini sudah berjalan 7 Tahun, mulai 2018-2025, dan telah memberikan dampak positif. Dan saat ini, didapati AGP telah menjangkau 39 SMP sederajat dengan 12 angkutan perkotaan (angkot) dan 117 armada angkutan pedesaan (angdes).

“Ini merupakan salah satu tindakan preventif terhadap penurunan angka kecelakaan oleh siswa yang belum secara sah mengendarai kendaraan menuju ke sekolah,” kata Sekretaris Dishub Magetan Heri Endro Purnomo, Rabu (10/12/2025).

Selain itu, diperkirakan, Pemkab Magetan melalui program AGP akan tetap diteruskan di tahun 2026 mendatang didanai oleh APBD. “Ke depan kita berupaya mengajukan tambahan anggaran ke TAPD di Pemda terkait penambahan yang sangat diperlukan siswa-siswa sekolah agar program tersebut senantiasa dinikmati para pelajar,” imbuhnya.

Disatu sisi, Kanit Kamsel Satlantas Polres Magetan Ipda Anjas Wisudarto memastikan program AGP sangat diperlukan masyarakat, karena angka kecelakaan lalu lintas di wilayah magetan didominasi usia produktif, antara usia 17-27 tahun. 

“Ini juga yang menjadi tanggung jawab kita bersama, dari angka kecelakaan tersebut sekitar 60 persen berada di usia produktif,” pungkasnya. md-03/dsy

Berita Terbaru

PDIP Bergeser dari Isu Politik ke Lingkungan

PDIP Bergeser dari Isu Politik ke Lingkungan

Minggu, 11 Jan 2026 19:51 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 19:51 WIB

Dalam Rakernas Ke-53, Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri Undang Rocky Gerung             SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Dalam peringatan HUT PDI Perju…

KPK Ungkap Transaksi Rugikan Negara Rp 75 Miliar oleh Kepala KPP Madya Jakarta Utara

KPK Ungkap Transaksi Rugikan Negara Rp 75 Miliar oleh Kepala KPP Madya Jakarta Utara

Minggu, 11 Jan 2026 19:46 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 19:46 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Akhirnya KPK tetapkan lima tersangka terkait operasi tangkap tangan pejabat pajak di Jakarta Utara (Jakut). Salah satu tersangka…

Pidato Eks Menag Ajak Perangi Korupsi Viral di Medsos

Pidato Eks Menag Ajak Perangi Korupsi Viral di Medsos

Minggu, 11 Jan 2026 19:44 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 19:44 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Beberapa hari ini sebuah video beredar luas di media sosial. Video yang memperlihatkan eks Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas, saat…

Tommy Soeharto, Bakal Punya Menantu DJ

Tommy Soeharto, Bakal Punya Menantu DJ

Minggu, 11 Jan 2026 19:41 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 19:41 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Tata Cahyani mencuri perhatian di prosesi siraman putranya bersama Tommy Soeharto, Darma Mangkuluhur, Jumat lalu. Ia mengenakan…

Ayatollah Khamenei Digoyang Demo, Putra Shah Iran Provokasi

Ayatollah Khamenei Digoyang Demo, Putra Shah Iran Provokasi

Minggu, 11 Jan 2026 19:38 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 19:38 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Teheran - Sudah dua minggu ini ada demo besar-besaran yang melanda negara Iran. Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump mengatakan AS siap…

Yakobus 4:7

Yakobus 4:7

Minggu, 11 Jan 2026 19:36 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 19:36 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Surabaya - "Tunduklah kepada Allah. Lawanlah Iblis, maka ia akan lari dari padamu". Karena itu, pendeta saya mengajak tunduklah kepada…