12 Kali Kebakaran Hutan di Mojokerto

author surabayapagi.com

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news
SURABAYAPAGI.com, Mojokerto - Selama musim kemarau ini, terjadi 12 kali kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di Kabupaten Mojokerto. Lahan yang terbakar seluas 25 hektare merupakan kawasan hutan, baik hutan lindung maupun tamam hutan rakyat. Sementara 10 hektare lainnya merupakan lahan tebu milik warga. Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Mojokerto, M Zaini mengatakan, potensi kebakaran di Mojokerto melihat kecepatan angin saat ini masih cukup landai. "Yakni antara 20-40 km per jam. Cuaca semacam itu kira harus waspada," ungkapnya, Rabu (13/9/2017). Pasalnya, lanjut Zaini, karena karhutla terjadi selain dipengaruhi cuaca juga karena ada indikasi lain. Seperti pembakaran lahan oleh oknum untuk membuka lahan baru. Menurutnya, kejadian karhutla di Kabupaten Mojokerto sudah merata di semua wilayah. "Tercatat ada 12 kali kejadian, baik di kawasan hutan lindung, taman hutan rakyat maupun lahan tebu milik warga. Total yang terbakar mencapai 35 hektare, sebanyak 25 hektare hutan dan sebanyak 10 hektare merupakan lahan tebu. Potensi terjadinya karhutla sama dengan daerah kekeringan," katanya. Di wilayah selatan Sungai Brantas yakni di Kecamatan Pacet, Trawas, Gondang dan Jatirejo. Sementara di wilayah utara Sungai Brantas yakni di Kecamatan Kemlagi, Jetis dan Dawarblandong. Meski begitu, tegas Zaini, saat ini status di Kabupaten Mojokerto masih status siaga belum darurat. "Karena faktor banyak faktor penyebab karhutla adalah pembakaran yang sengaja dilakukan oknum sehingga kami akan bersinergi dengan LMDH yang selama ini membantu merawat hutan. Kami juga melarang siapapun membakar apapun di hutan dengan alasan apapun," tegasnya. mj-01
Tag :

Berita Terbaru

HUT ke-53 PDI Perjuangan, Deni Wicaksono Tegaskan Satyam Eva Jayate Jadi Jangkar Kebenaran Partai

HUT ke-53 PDI Perjuangan, Deni Wicaksono Tegaskan Satyam Eva Jayate Jadi Jangkar Kebenaran Partai

Sabtu, 10 Jan 2026 11:46 WIB

Sabtu, 10 Jan 2026 11:46 WIB

SURABAYAPAGI.com, Surabaya - Peringatan Hari Ulang Tahun ke-53 PDI Perjuangan menjadi momentum konsolidasi ideologis dan penguatan kerja kerakyatan di tengah…

Dorong Sportainment Pelajar, Tri Hadir di Yamaha Fazzio Liga Tendang Bola 2026

Dorong Sportainment Pelajar, Tri Hadir di Yamaha Fazzio Liga Tendang Bola 2026

Jumat, 09 Jan 2026 20:11 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 20:11 WIB

SurabayaPagi, Surabaya – Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) melalui brand Tri turut ambil bagian dalam ajang Liga Tendang Bola (LTB) 2026, sebuah l…

Legislator Golkar, Masih Kritik MBG

Legislator Golkar, Masih Kritik MBG

Jumat, 09 Jan 2026 19:09 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:09 WIB

Peristiwa Pemilihan Lokasi Dapur SPPG di Samping Peternakan Babi di Sragen, Resahkan Masyarakat      SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Lagi, Wakil Ketua Komisi IX …

Biaya Armuzna Haji Tahun Ini Dihemat Rp180 Miliar

Biaya Armuzna Haji Tahun Ini Dihemat Rp180 Miliar

Jumat, 09 Jan 2026 19:07 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:07 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Kementerian Haji dan Umrah (Kemenhaj) menyampaikan adanya penghematan signifikan dalam anggaran penyelenggaraan ibadah haji 2026.…

Yaqut Cholil Qoumas, Anak Ulama Terkemuka, Tersangka Korupsi

Yaqut Cholil Qoumas, Anak Ulama Terkemuka, Tersangka Korupsi

Jumat, 09 Jan 2026 19:05 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:05 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Mantan Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas, resmi ditetapkan sebagai tersangka. Dia diduga terlibat kasus dugaan korupsi…

PP Muhammadiyah dan PBNU Campuri Laporan ke Komika

PP Muhammadiyah dan PBNU Campuri Laporan ke Komika

Jumat, 09 Jan 2026 19:01 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:01 WIB

Pelapor Dugaan Penistaan Agama ke Pandji Pragiwaksono Bukan Sikap Resmi Persyarikatan           SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Pimpinan Pusat Muhammadiyah me…