Ini Cara Wi-Fi Kencang di Laptop

author surabayapagi.com

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news
Istilah Wi-Fi saat ini memang sudah jauh lebih dikenal ketimbang 10 tahun yang lalu. Wi-Fi kini bukan hanya sekadar kebutuhan. Keberadaannya hampir wajib hukumnya bagi pemilik restoran atau kafe modern karena dibutuhkan oleh banyak orang. Selain itu, kantor modern saat ini juga sudah banyak yang menggunakan Wi-Fi karena sifatnya yang simpel dan mudah digunakan. Bagaimana jika Anda masih menggunakan perangkat lama, atau memang Anda ingin mengoneksikan PC desktop dengan jaringan Wi-Fi karena malas mengulur kabel? D-Link menawarkan solusi berupa USB Wireless Dongle DWA-171. Lalu apa keistimewaannya? Dibandingkan dengan USB wireless dongle lainnya, DWA-171 memiliki bentuk yang mungil dan ringkas. Ia juga tidak terlalu memakan tempat sehingga sangat aman dipasang di panel belakang PC desktop Anda. Namun, ukurannya yang kecil juga memiliki kekurangan, yaitu kemungkinan hilangnya lebih besar jika sering dibawa bepergian. Salah satu yang diunggulkan pada DWA-171 adalah kemudahan penggunaan. Jika Anda menggunakan Windows 10, cukup hubungkan perangkat ini dengan PC dan Anda bisa langsung terkoneksi dengan jaringan Wi-Fi yang ada. Tidak ada instalasi tambahan karena Windows 10 bisa langsung mengenali perangkat ini. Sementara jika Anda masih menggunakan perangkat lawas, D-Link menyediakan CD instalasi driver untuk perangkat ini. DWA-171 juga sudah mendukung teknologi WiFi 802.11ac dan memiliki fitur dual band yang artinya Anda juga bisa terkoneksi dengan jaringan 5GHz untuk kecepatan transfer data yang lebih tinggi. D-Link menjanjikan kecepatan transfer hingga 433Mbps dan semua ini masih menggunakan USB 2.0 sehingga sangat bersahabat dengan perangkat lawas. n me
Tag :

Berita Terbaru

HUT ke- 53 PDIP, Bunda Wara:Fraksi PDIP DPRD Jatim Semakin Solid dan Dekat dengan Rakyat

HUT ke- 53 PDIP, Bunda Wara:Fraksi PDIP DPRD Jatim Semakin Solid dan Dekat dengan Rakyat

Senin, 12 Jan 2026 14:26 WIB

Senin, 12 Jan 2026 14:26 WIB

SURABAYAPAGI.com, Surabaya - Peringatan HUT ke-53 PDI Perjuangan (PDIP) akan semakin menguatkan komitmen idologis partai dalam memperjuangkan kepentingan…

Resmi Debut Global, Kia EV2 Diklaim Miliki Jarak Tempuh 448 Km Bergaya Hidup Perkotaan

Resmi Debut Global, Kia EV2 Diklaim Miliki Jarak Tempuh 448 Km Bergaya Hidup Perkotaan

Senin, 12 Jan 2026 14:15 WIB

Senin, 12 Jan 2026 14:15 WIB

SURABAYAPAGI.com, Jakarta - Kia Corporation secara resmi memperkenalkan Kia EV2 dalam ajang Brussels Motor Show 2026 yang kini tengah berlangsung. EV2 hadir…

Tingkatkan Keamanan dan Komunikasi, Polres Blitar Bagikan Sarana Kontak HT di Beberapa Pos Kamling

Tingkatkan Keamanan dan Komunikasi, Polres Blitar Bagikan Sarana Kontak HT di Beberapa Pos Kamling

Senin, 12 Jan 2026 13:32 WIB

Senin, 12 Jan 2026 13:32 WIB

SURABAYAPAGI.com, Blitar - Dalam rangka memperkuat sinergi antara Polri dan masyarakat serta meningkatkan keamanan dan ketertiban masyarakat, Kapolres Blitar…

Lewat Sistem Undian, GR Yaris Edisi Khusus 'Morizo RR' Dijual Secara Terbatas

Lewat Sistem Undian, GR Yaris Edisi Khusus 'Morizo RR' Dijual Secara Terbatas

Senin, 12 Jan 2026 13:28 WIB

Senin, 12 Jan 2026 13:28 WIB

SURABAYAPAGI.com, Jakarta - Toyota Gazoo Racing (TGR) bakal menghadirkan model edisi khusus ‘GR Yaris Morizo RR’ secara terbatas yang dikembangkan bersama Cha…

Kapolres Gresik Resmi Berganti, AKBP Ramadhan Nasution Gantikan AKBP Rovan Richard Mahenu

Kapolres Gresik Resmi Berganti, AKBP Ramadhan Nasution Gantikan AKBP Rovan Richard Mahenu

Senin, 12 Jan 2026 12:49 WIB

Senin, 12 Jan 2026 12:49 WIB

SURABAYAPAGI.com, Gresik – Kepolisian Resor Gresik resmi memiliki pimpinan baru. Jabatan Kapolres Gresik kini diemban oleh AKBP Ramadhan Nasution, menggantikan …

Singapura Mulai Tinggalkan Tren Mobil Listrik Gegara Masalah Biaya Baterai

Singapura Mulai Tinggalkan Tren Mobil Listrik Gegara Masalah Biaya Baterai

Senin, 12 Jan 2026 12:46 WIB

Senin, 12 Jan 2026 12:46 WIB

SURABAYAPAGI.com, Jakarta - Berdasarkan Studi Ernst & Young (EY) menunjukkan minat konsumen Singapura untuk membeli kendaraan bermesin pembakaran internal atau…