Terus Gali Informasi Terkait Pengendapan Bantuan PIP, LPH RI Datangi Pihak Bank

author surabayapagi.com

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news
Ketua LPH RI Jatim, Drs. Ec. Moh Anwar SH, saat mendatangi kantor Bank BNI di Kota Sumenep. SP/Ainur Rahman
Ketua LPH RI Jatim, Drs. Ec. Moh Anwar SH, saat mendatangi kantor Bank BNI di Kota Sumenep. SP/Ainur Rahman

i

SURABAYAPAGI.COM, Sumenep - Mengaku tidak main-main dengan pengaduan wali siswa yang mendapat bantuan PIP oleh Kementerian pendidikan khususnya SMA di Kab. Sumenep.

Ketua LPH RI Jatim, Drs. Ec. Moh. Anwar, SH  mendapat banyak dukungan dari para aktivis di Kab. Sumenep untuk terus menyoal terkait, bantuan program Indonesia Pintar (PIP) tersebut.

Kepada media ini, Moh. Anwar, mengatakan, banyaknya aduan para wali siswa yang mengaku menerima bantuan PIP itu hampir merata dari berbagai tingkatan, yakni dari SD/SMP/dan SMA.

Namun kata dia, pihaknya lebih fokus kepada lembaga pendidikan SMA, karena pelapor pertama adalah Wali siswa SMA dan delik aduannya dibawah naungan Kacabdindik Sumenep dan Gubernur Jatim.

Sementara, untuk SD, SMP, menjadi kewenangan, Kadisdik Sumenep, dibawah pemerintahan Bupati Kab. Sumenep, jadi saya akan lakukan secara berkala, yang terpenting selesai sesuai dengan petunjuk dan arahan kewenangan pusat untuk daerah. Jelasnya

"Awalnya hanya ada satu Wali Siswa yang mengadu ke saya, menceritakan kronologis anaknya yang mendapat bantuan PIP di sekolahnya, namun sampai anaknya keluar, bantuan PIP itu tidak dicairkan oleh pihak sekolah"

Bantuan PIP itu, kata Anwar, seharusnya dicairkan di tahun anggaran 2022  sejak siswa itu masih aktif, namun di tahun 2023, siswa yang bersangkutan sudah kerja keluar kota, dan baru bisa di proses di awal tahun 2024, ini kan lucu sekali. Kata Anwar

Indikasi permainan muncul karena sampai lompat tahun anggaran, kemungkinan terbesar siswa sudah lupa dan menyerahkan surat kuasa kepada pihak sekolah, sehingga pihak sekolah yang mengambil dengan surat kuasa dari siswa tersebut.

"Saya hanya bicara atas dugaan  pungli, karena pihak Bank dapat mencairkan bantuan PIP itu kalau ada surat kuasa dari Siswa kepada pihak sekolah dengan rekomendasi dari Kacabdindik Kab. Sumenep"

Sementara, Layanan pengaduan PIP bagi siswa khusus SMA di kab. Sumenep, adalah Bank BNi Kab. Sumenep, Supri Ariyadi saat ditemui reporter Surabaya pagi mengaku, pencairan Program Indonesia Pintar (PIP) bagi siswa itu dilakukan secara Mandiri atau pun Kolektif, biasanya yang dilakukan kolektif itu karena jangkauan Bank BNI di lokasi tempat sekolah jauh dari Bank BNI. Katanya

Menurutnya, Sekolah yang melakukan penarikan secara kolektif itu biasanya ada rekomendasi dari pihak sekolah dan kepala Cabang Dinas Pendidikan Kab. Sumenep, baru pihak Bank bisa mencairkan tanpa adanya itu pihak Bank tidak berani mencairkan. Pungkasnya. AR

Berita Terbaru

HUT ke-53 PDI Perjuangan, Deni Wicaksono Tegaskan Satyam Eva Jayate Jadi Jangkar Kebenaran Partai

HUT ke-53 PDI Perjuangan, Deni Wicaksono Tegaskan Satyam Eva Jayate Jadi Jangkar Kebenaran Partai

Sabtu, 10 Jan 2026 11:46 WIB

Sabtu, 10 Jan 2026 11:46 WIB

SURABAYAPAGI.com, Surabaya - Peringatan Hari Ulang Tahun ke-53 PDI Perjuangan menjadi momentum konsolidasi ideologis dan penguatan kerja kerakyatan di tengah…

Dorong Sportainment Pelajar, Tri Hadir di Yamaha Fazzio Liga Tendang Bola 2026

Dorong Sportainment Pelajar, Tri Hadir di Yamaha Fazzio Liga Tendang Bola 2026

Jumat, 09 Jan 2026 20:11 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 20:11 WIB

SurabayaPagi, Surabaya – Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) melalui brand Tri turut ambil bagian dalam ajang Liga Tendang Bola (LTB) 2026, sebuah l…

Legislator Golkar, Masih Kritik MBG

Legislator Golkar, Masih Kritik MBG

Jumat, 09 Jan 2026 19:09 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:09 WIB

Peristiwa Pemilihan Lokasi Dapur SPPG di Samping Peternakan Babi di Sragen, Resahkan Masyarakat      SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Lagi, Wakil Ketua Komisi IX …

Biaya Armuzna Haji Tahun Ini Dihemat Rp180 Miliar

Biaya Armuzna Haji Tahun Ini Dihemat Rp180 Miliar

Jumat, 09 Jan 2026 19:07 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:07 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Kementerian Haji dan Umrah (Kemenhaj) menyampaikan adanya penghematan signifikan dalam anggaran penyelenggaraan ibadah haji 2026.…

Yaqut Cholil Qoumas, Anak Ulama Terkemuka, Tersangka Korupsi

Yaqut Cholil Qoumas, Anak Ulama Terkemuka, Tersangka Korupsi

Jumat, 09 Jan 2026 19:05 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:05 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Mantan Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas, resmi ditetapkan sebagai tersangka. Dia diduga terlibat kasus dugaan korupsi…

PP Muhammadiyah dan PBNU Campuri Laporan ke Komika

PP Muhammadiyah dan PBNU Campuri Laporan ke Komika

Jumat, 09 Jan 2026 19:01 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:01 WIB

Pelapor Dugaan Penistaan Agama ke Pandji Pragiwaksono Bukan Sikap Resmi Persyarikatan           SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Pimpinan Pusat Muhammadiyah me…