Analisis Berita Soeharto Pahlawan

Kajian Akademis Kepemimpinan Soeharto yang Otoriter

author surabayapagi.com

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Jujur saya menyebut Soeharto merupakan tokoh bangsa.

Saya nyatakan, Soeharto itu tokoh bangsa, tapi bukan pahlawan. Kalau pahlawan kan ada ketentuannya. Tidak ada boleh tercela atau segala macam.

Menurut saya  Soeharto adalah tokoh karena merupakan Presiden Republik Indonesia ke-2. Namun, ada masalah selama 32 tahun Soeharto menjabat.

Ada banyak catatan sejarah yang menyangkut dirinya, dan kemudian kita tahu dari mulai tahun '65, '66, 74, peristiwa tahun '80-an banyak sekali kalangan dari beragam latar belakang menjadi korban kekuasaan yang otoriteristik.

Karena masalah itu, saya menilai jika Soeharto menjadi Pahlawan Nasional, maka pemerintah abai terhadap catatan sejarah zaman Orde Baru.

Ingat, kalau Soeharto dijadikan pahlawan, kita menjadi abai terhadap sejarah itu. Mengabaikan catatan dan kenyataan sejarah itu. Sehingga, bagi saya, sebagai sejarawan, Soeharto itu tokoh bangsa, tapi bukan pahlawan.

Sampai kini, menurut saya sudah banyak kajian akademis soal kepemimpinan Soeharto yang otoriter dan memakan banyak korban.

Ingat kebenaran yang diciptakan melalui ruang akademis mengenai kekuasaan seseorang, sudah banyak karya akademik bagaimana pada masa Soeharto ciri-cirinya seperti apa pemerintahannya. n rmc

 

*) kata Bonnie kepada wartawan di Jakarta, Sabtu (28/9/2024).

Berita Terbaru

Dorong Sportainment Pelajar, Tri Hadir di Yamaha Fazzio Liga Tendang Bola 2026

Dorong Sportainment Pelajar, Tri Hadir di Yamaha Fazzio Liga Tendang Bola 2026

Jumat, 09 Jan 2026 20:11 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 20:11 WIB

SurabayaPagi, Surabaya – Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) melalui brand Tri turut ambil bagian dalam ajang Liga Tendang Bola (LTB) 2026, sebuah l…

Legislator Golkar, Masih Kritik MBG

Legislator Golkar, Masih Kritik MBG

Jumat, 09 Jan 2026 19:09 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:09 WIB

Peristiwa Pemilihan Lokasi Dapur SPPG di Samping Peternakan Babi di Sragen, Resahkan Masyarakat      SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Lagi, Wakil Ketua Komisi IX …

Biaya Armuzna Haji Tahun Ini Dihemat Rp180 Miliar

Biaya Armuzna Haji Tahun Ini Dihemat Rp180 Miliar

Jumat, 09 Jan 2026 19:07 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:07 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Kementerian Haji dan Umrah (Kemenhaj) menyampaikan adanya penghematan signifikan dalam anggaran penyelenggaraan ibadah haji 2026.…

Yaqut Cholil Qoumas, Anak Ulama Terkemuka, Tersangka Korupsi

Yaqut Cholil Qoumas, Anak Ulama Terkemuka, Tersangka Korupsi

Jumat, 09 Jan 2026 19:05 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:05 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Mantan Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas, resmi ditetapkan sebagai tersangka. Dia diduga terlibat kasus dugaan korupsi…

PP Muhammadiyah dan PBNU Campuri Laporan ke Komika

PP Muhammadiyah dan PBNU Campuri Laporan ke Komika

Jumat, 09 Jan 2026 19:01 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:01 WIB

Pelapor Dugaan Penistaan Agama ke Pandji Pragiwaksono Bukan Sikap Resmi Persyarikatan           SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Pimpinan Pusat Muhammadiyah me…

Satu Pasien di Bandung Bergejala 'Super Flu', Meninggal

Satu Pasien di Bandung Bergejala 'Super Flu', Meninggal

Jumat, 09 Jan 2026 18:59 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 18:59 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Bandung - Rumah Sakit Hasan Sadikin (RSHS) Bandung melaporkan telah menangani 10 pasien yang mengalami gejala Influenza A H3N2 subclade K…