Lesu, Pabrik Kendaraan HINO Tutup Sampai Juni 2020

author surabayapagi.com

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news
Truck besutan PT Hino Motors Manufacturing Indonesia (HMMI)
Truck besutan PT Hino Motors Manufacturing Indonesia (HMMI)

i

SURABAYAPAGI.com, Jakarta – Melewati masa-masa sulit, sejak 8 Mei hingga 5 Juni 2020 nanti, PT Hino Motors Manufacturing Indonesia (HMMI), menghentikan semua kegiatan operasional di pabriknya. Meski demikian pabrik otomotif asal Jepang tetap optimis bisa bangkit kembali.

Penutupan ini menurut Masahiro Aso, selaku Presiden Direktur HMMI karena kondisi pasar kendaraan niaga yang masih lesu serta kebijakan pemerintah menjadi alasannya.

“Kami ingin bisa melalui kondisi sulit ini bersama dengan semua pemangku kepentingan, dan akan terus mendukung program pemerintah dan berkontribusi untuk percepatan pemulihan kondisi perekonomian nasional,” ujar Masahiro.

Meski dalam keadaan sulit ini pihaknya masih bisa memenuhi permintaan pasar, stok kendaran Hino tetap aman untuk memenuhi permintaan dari konsumen.

"Hal tersebut karena produksi sudah disesuaikan dengan tingkat kebutuhan dan sesuai prioritas tipe produk, yang banyak diminta oleh konsumen.

 Selain itu diler Hino tetap beroperasi baik itu penjualan, bengkel perawatan maupun suku cadang. Untuk memberikan rasa tenang bagi konsumen dan karyawan, seluruh kegiatan operasional dipantau dengan ketat dan memenuhi regulasi pemerintah mengenai penerapan physical distancing.

"Dalam seluruh kegiatan operasional di dealer kami juga dipantau dengan ketat, dan memenuhi regulasi pemerintah mengenai penerapan physical distancing serta protokol kesehatan," ucap Masahiro.

Menurut Masahiro, pihaknya akan mendukung program pemerintah, dan berkontribusi untuk percepatan pemulihan kondisi perekonomian nasional.

 Untuk mempermudah roda bisnis konsumen, Hino memberikan layanan purna jual yang lebih ekonomis di masa pandemik COVID-19.

Program tersebut antara lain, servis berkala kelipatan 10.000, extra diskon sampai dengan 37 persen untuk Aki HMSI Original Part (HOP), gratis pengecekan, gratis filter oli, gratis jasa servis ganti oli dan gratis layanan Home Service.

 

Tag :

Berita Terbaru

Thom Haye Curhat Diteror

Thom Haye Curhat Diteror

Senin, 12 Jan 2026 19:48 WIB

Senin, 12 Jan 2026 19:48 WIB

Digaji Persib Rp 750 Juta per Bulan      SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Thom Haye curhat di media sosial, usai membantu Persib Bandung mengalahkan Persija Ja…

Pemerintah Iran Anggap Pendemo Ayatollah "Musuh Tuhan”

Pemerintah Iran Anggap Pendemo Ayatollah "Musuh Tuhan”

Senin, 12 Jan 2026 19:43 WIB

Senin, 12 Jan 2026 19:43 WIB

Mata Uang Rial Iran Turun 40 Persen Dorong Inflasi Harga Pangan hingga 70 Persen    SURABAYAPAGI.COM, Teheran - Militer Iran menegaskan bakal membela k…

Prabowo Saksikan Seorang Siswa Beri Aba-aba Makan MBG

Prabowo Saksikan Seorang Siswa Beri Aba-aba Makan MBG

Senin, 12 Jan 2026 19:38 WIB

Senin, 12 Jan 2026 19:38 WIB

Saat Peresmian 166 Sekolah Rakyat Secara Serentak di Banjarbaru, Kalsel      SURABAYAPAGI.COM, Banjarbaru - Presiden Prabowo Subianto tiba di Sekolah Rakyat …

Bulog tak Percaya Harga Beras Naik Jelang Lebaran

Bulog tak Percaya Harga Beras Naik Jelang Lebaran

Senin, 12 Jan 2026 19:36 WIB

Senin, 12 Jan 2026 19:36 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Direktur Utama Perum Bulog, Ahmad Rizal Ramdhani, mengklaim harga beras di lapangan tetap stabil dan sesuai Harga Eceran Tertinggi…

Direktur Jenderal Pajak Malu

Direktur Jenderal Pajak Malu

Senin, 12 Jan 2026 19:29 WIB

Senin, 12 Jan 2026 19:29 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Dampak tiga Pegawai Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Madya Jakarta Utara ditangkap oleh KPK, langsung menampar Direktorat Jenderal…

Hakim Minta JPU Serahkan Hasil Audit, Jaksa Ngeyel

Hakim Minta JPU Serahkan Hasil Audit, Jaksa Ngeyel

Senin, 12 Jan 2026 19:26 WIB

Senin, 12 Jan 2026 19:26 WIB

Eksepsi terdakwa eks Mendikbudristek Nadiem Makarim Ditolak     SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Majelis hakim Pengadilan Tipikor Jakarta Pusat meminta jaksa m…