SURABAYAPAGI.com, Lumajang - Berdasarkan laporan Pos Pengamatan Gunung Semeru, Sejak pukul 04.52 WIB hingga 07.00 WIB, Gunung Semeru di Lumajang, Jawa Timur kembali mengalami erupsi sebanyak tiga kali dengan tinggi kolom abu teramati mencapai 800 meter di atas puncak.
Kepala Pos Pengamatan Gunung Semeru Liswanto mengungkap, saat laporan ini dibuat, erupsi masih berlangsung. Hingga kini status Gunung Semeru masih berada di level II atau waspada.
"Status masih level waspada. Gunung Semeru mengalami erupsi dengan tinggi kolom abu teramati 800 meter," ujarnya, Senin (08/09/2025).
Lebih lanjut, petugas merekomendasikan warga agar tidak beraktivitas di sektor tenggara di sepanjang Besuk Kobokan sejauh 13 kilometer dari puncak dan 500 meter dari tepi sungai di sepanjang Besuk Kobokan.
Selain itu, warga juga diminta mewaspadai potensi awan panas guguran (APG), guguran lava, dan lahar di sepanjang aliran sungai yang berhulu di Gunung Semeru, terutama Besuk Kobokan, Besuk Bang, Besuk Kembar, dan Besuk Sat.
"Masyarakat diimbau tidak melakukan aktivitas sejauh 13 kilometer dari puncak serta mewaspadai potensi APG, guguran lava, dan lahar," pungkas Liswanto. lj-02/dsy
Editor :
Desy Ayu
Berita Terbaru
Jumat, 30 Jan 2026 20:30 WIB
Jumat, 30 Jan 2026 20:30 WIB
SURABAYAPAGI.COM, Surabaya – Angka pernikahan dini di Jawa Timur masih mengkhawatirkan. Berdasarkan data Sistem Informasi Manajemen Nikah (SIMKAH) Kementerian A…
Jumat, 30 Jan 2026 18:45 WIB
Jumat, 30 Jan 2026 18:45 WIB
Pakar dan Praktisi hukum Sarankan eks Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas Dibidik TPPU, Bukan hanya Suap dan Gratfikasi
SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - KPK …
Jumat, 30 Jan 2026 18:43 WIB
Jumat, 30 Jan 2026 18:43 WIB
Usai Kirim Surat Minta Maaf dan Siap Pimpin Munas
SURABAYAPAGI.COM, Jakarta – Sempat ditangguhkan, kini jabatan Ketua Umum PBNU, yang dipegang Gus Yahya …
Jumat, 30 Jan 2026 18:41 WIB
Jumat, 30 Jan 2026 18:41 WIB
Hingga Satu Tahun, tak Pernah Lakukan Pemberdayaan Perempuan
SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Rapat Komisi VIII DPR RI dengan Kementerian Pemberdayaan P…
Jumat, 30 Jan 2026 18:39 WIB
Jumat, 30 Jan 2026 18:39 WIB
SURABAYAPAGI.COM, Bekasi - Kapolres Metro Bekasi Kombes (Polwan) Sumarni, istri Direktur Penyidikan KPK Brigjen Polisi Asep Guntur Rahayu , tampak cekatan…
Jumat, 30 Jan 2026 18:37 WIB
Jumat, 30 Jan 2026 18:37 WIB
SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Ammar Zoni, aktor yang terlibat narkoba, masih menjalani sidang dugaan peredaran narkoba di dalam Rutan Salemba.
Usai menjalani…