Anggota DPRD Kota Blitar Digerebek Berselingkuh dengan Polwan di Hotel

Partai Pengusung Ajukan Penonaktifan Sementara

author Lestariyono Blitar

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news
Gedung DPRD Kota Blitar. SP/Lestariono
Gedung DPRD Kota Blitar. SP/Lestariono

i

SURABAYAPAGI.COM, Blitar - Dengan tegas parpol pengusung GP yang kini duduk sebagai wakil rakyat di DPRD Kota Blitar mengajukan penonaktifan sementara dalam kedudukannya sebagai anggota dewan.

Hal itu setelah pihaknya menerima laporan atas perbuatan GP yang ditangkap petugas Polres Batu di salah satu hotel di Kota Batu dengan tuduhan berselingkuh bersama seorang wanita NW yang merupakan Anggota Polres Blitar Kota, hal itu seperti disampaikan Agus Zunaedi selaku Ketua DPC PPP Kota Blitar pada wartawan, Selasa (21/10).

"Atas peristiwa tersebut yang mana GP diduga berselingkuh dengan seorang wanita (Polwan) di salah satu hotel di Batu, memang saat digerebek pihak GP tidak ada di dalam kamar hotel, benar kini kasusnya masih didalami pihak polisi, untuk pengajuan menonaktifkan GP untuk dapat konsentrasi atas kasus tersebut," ujar Zaenudi panggilan akrabnya.

Untuk diketahui berita perselingkuhan GP dengan NW anggota Polwan Polres Blitar Kota yang ditangkap petugas Polres Batu pada Sabtu (18 Oktober 2025) tersebar luas di masyarakat dan kini masih ditangani oleh Polres Batu.

Atas peristiwa itu Kasi Humas Polres Blitar Kota menyampaikan pada wartawan Senin (20/10) membenarkan kejadian tersebut, untuk kasusnya ditangani langsung pihak Polres Batu, sementara pihak Polres Blitar Kota menangani kode etik terhadap NW, menurut informasi saat ditangkap NW berada dalam kamar sendirian, dalam pemeriksaan di unit PPA Polres Batu NW mengakui telah sekamar dengan GP, sedang di gerebegnya NW yang merupakan istri dari anggota Polres Blitar Kota, setelah pihak Polres Batu menerima aduan dari suami NW.

"Untuk kasusnya kami tidak menangani, kini masih dalam pemeriksaan pihak Polres Batu,  untuk NW sudah diperiksa Provost Polres Blitar Kota," ungkap Iptu Samsul. Les

Berita Terbaru

Fraksi PDIP Jatim minta Perda Perlindungan Perempuan dan Anak segera di Implementasikan

Fraksi PDIP Jatim minta Perda Perlindungan Perempuan dan Anak segera di Implementasikan

Jumat, 30 Jan 2026 20:30 WIB

Jumat, 30 Jan 2026 20:30 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Surabaya – Angka pernikahan dini di Jawa Timur masih mengkhawatirkan. Berdasarkan data Sistem Informasi Manajemen Nikah (SIMKAH) Kementerian A…

KPK Dalami Penerapan Pasal Kerugian Negara ke Eks Menag

KPK Dalami Penerapan Pasal Kerugian Negara ke Eks Menag

Jumat, 30 Jan 2026 18:45 WIB

Jumat, 30 Jan 2026 18:45 WIB

Pakar dan Praktisi hukum Sarankan eks Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas Dibidik TPPU, Bukan hanya Suap dan Gratfikasi   SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - KPK …

Gus Yahya Jadi Ketum PBNU Lagi

Gus Yahya Jadi Ketum PBNU Lagi

Jumat, 30 Jan 2026 18:43 WIB

Jumat, 30 Jan 2026 18:43 WIB

Usai Kirim Surat Minta Maaf dan Siap Pimpin Munas     SURABAYAPAGI.COM, Jakarta – Sempat ditangguhkan, kini jabatan Ketua Umum PBNU, yang dipegang Gus Yahya …

DPR RI Kritik Kementerian PPPA

DPR RI Kritik Kementerian PPPA

Jumat, 30 Jan 2026 18:41 WIB

Jumat, 30 Jan 2026 18:41 WIB

Hingga Satu Tahun, tak Pernah Lakukan Pemberdayaan Perempuan     SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Rapat Komisi VIII DPR RI dengan Kementerian Pemberdayaan P…

Kapolres Polwan, Cekatan Atasi Banjir di Bekasi

Kapolres Polwan, Cekatan Atasi Banjir di Bekasi

Jumat, 30 Jan 2026 18:39 WIB

Jumat, 30 Jan 2026 18:39 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Bekasi - Kapolres Metro Bekasi Kombes (Polwan) Sumarni, istri Direktur Penyidikan KPK Brigjen Polisi Asep Guntur Rahayu , tampak cekatan…

Ammar Zoni Merasa Lelah Mental, Terlibat Narkoba

Ammar Zoni Merasa Lelah Mental, Terlibat Narkoba

Jumat, 30 Jan 2026 18:37 WIB

Jumat, 30 Jan 2026 18:37 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Ammar Zoni, aktor yang terlibat narkoba, masih menjalani sidang dugaan peredaran narkoba di dalam Rutan Salemba. Usai menjalani…