BPBD Bojonegoro Salurkan Bantuan Kepada Warga

author surabayapagi.com

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news

SURABAYAPAGI.COM, Bojonegoro - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bojonegoro melakukan langkah cepat menyalurkan bantuan kepada warga terdampak bencana angin kencang kepada warga di Desa Napis Kecamatan Tambakrejo Kabupaten Bojonegoro.

Kepala Pelaksana BPBD Bojonegoro, Ardhian Orianto menyampaikan pihaknya mendatangi lokasi guna melakukan asesmen dan memberikan bantuan paket sembako dan terpal. Bantuan diterima oleh pemilik rumah dan didampingi oleh perangkat desa, Satpol-PP, Polsek, Koramil, Senin (10/10/2022).

“Alhamdulillah tidak ada korban jiwa akibat kejadian tersebut,” ucap Ardhian.

Lebih lanjut Ardhian menjelaskan akibat hujan deras disertai angin kencang di Desa Napis pada Minggu  (9/10/2022), beberapa bangunan rumah warga roboh dan pohon tumbang. BPBD memperkirakan kerugian mencapai Rp 100 juta lebih.

Warga yang terdampak bencana angin diantaranya Kasni warga RT 58 RW 11 Dusun Tawaran dengan kerugian diperkirakan Rp 27,4 juta; Samin warga RT 59 RW 10 Dusun Tawaran dengan kerugian sekitar Rp 30 juta; Waris warga RT 58 RW 11 Dusun Tawaran dengan kerugian sekitar Rp 90 juta. 

“Setelah melakukan asesmen, BPBD sebagai koordinator penanggulangan kebencanaan akan berkoordinasi dengan Dinas terkait untuk penanggulangan pasca kejadian bencana,” ujar Ardian, Selasa (11/10/2022). 

Berita Terbaru

Thom Haye Curhat Diteror

Thom Haye Curhat Diteror

Senin, 12 Jan 2026 19:48 WIB

Senin, 12 Jan 2026 19:48 WIB

Digaji Persib Rp 750 Juta per Bulan      SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Thom Haye curhat di media sosial, usai membantu Persib Bandung mengalahkan Persija Ja…

Pemerintah Iran Anggap Pendemo Ayatollah "Musuh Tuhan”

Pemerintah Iran Anggap Pendemo Ayatollah "Musuh Tuhan”

Senin, 12 Jan 2026 19:43 WIB

Senin, 12 Jan 2026 19:43 WIB

Mata Uang Rial Iran Turun 40 Persen Dorong Inflasi Harga Pangan hingga 70 Persen    SURABAYAPAGI.COM, Teheran - Militer Iran menegaskan bakal membela k…

Prabowo Saksikan Seorang Siswa Beri Aba-aba Makan MBG

Prabowo Saksikan Seorang Siswa Beri Aba-aba Makan MBG

Senin, 12 Jan 2026 19:38 WIB

Senin, 12 Jan 2026 19:38 WIB

Saat Peresmian 166 Sekolah Rakyat Secara Serentak di Banjarbaru, Kalsel      SURABAYAPAGI.COM, Banjarbaru - Presiden Prabowo Subianto tiba di Sekolah Rakyat …

Bulog tak Percaya Harga Beras Naik Jelang Lebaran

Bulog tak Percaya Harga Beras Naik Jelang Lebaran

Senin, 12 Jan 2026 19:36 WIB

Senin, 12 Jan 2026 19:36 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Direktur Utama Perum Bulog, Ahmad Rizal Ramdhani, mengklaim harga beras di lapangan tetap stabil dan sesuai Harga Eceran Tertinggi…

Direktur Jenderal Pajak Malu

Direktur Jenderal Pajak Malu

Senin, 12 Jan 2026 19:29 WIB

Senin, 12 Jan 2026 19:29 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Dampak tiga Pegawai Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Madya Jakarta Utara ditangkap oleh KPK, langsung menampar Direktorat Jenderal…

Hakim Minta JPU Serahkan Hasil Audit, Jaksa Ngeyel

Hakim Minta JPU Serahkan Hasil Audit, Jaksa Ngeyel

Senin, 12 Jan 2026 19:26 WIB

Senin, 12 Jan 2026 19:26 WIB

Eksepsi terdakwa eks Mendikbudristek Nadiem Makarim Ditolak     SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Majelis hakim Pengadilan Tipikor Jakarta Pusat meminta jaksa m…