Dua Terduga Pelaku Video Porno Kebaya Merah Diamankan Polda Jatim

author surabayapagi.com

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news

SURABAYAPAGI.COM, Surabaya - Bergerak cepat, terduga dua pemeran video porno bertajuk "Wanita Kebaya Merah" diamankan oleh Subdit Cyber Polda Jatim.

Kombes Pol Farman selaku Direskrimsus Polda Jatim menjelaskan, dua pemeran video dewasa tersebut diamankan oleh Subdit Cyber Polda Jatim sekitar pukul 21.00 WIB pada Minggu (6/11/2022).

“Memang benar tadi malam dua pelaku yang diduga pemeran video konten kebaya merah berhasil kita amankan, antara lain seorang pria berinisial ACS asal Surabaya dan AH asal Malang. Adapun penangkapan dilakukan di Medokan Surabaya,” jelas Kombes Pol Farman.

Kombes Pol Farman menambahkan, kepolisian masih menggali lebih dalam terkait dengan alasan pelaku membuat dan menyebarluaskan video tersebut.

Kombes Pol Farman juga menegaskan bahwa video tersebut dibuat di Surabaya dan bukan di Bali. Tetapi karena pelaku menggunakan kebaya adat, lantas memunculkan anggapan masyarakat bahwa video itu dibuat di Bali.

“Dilakukan di Surabaya di daerah Gubeng, kamar yang digunakan memang benar-benar berada di hotel tersebut dan kita sudah melakukan pengecekan,” tegasnya.

Sebelumnya video berjudul 'Kebaya Merah' sempat menggemparkan jagad dunia maya karena menampilkan adegan intim antara wanita berkebaya merah dan pria bertopeng. fais/ham

 

Berita Terbaru

Fraksi PDIP Jatim minta Perda Perlindungan Perempuan dan Anak segera di Implementasikan

Fraksi PDIP Jatim minta Perda Perlindungan Perempuan dan Anak segera di Implementasikan

Jumat, 30 Jan 2026 20:30 WIB

Jumat, 30 Jan 2026 20:30 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Surabaya – Angka pernikahan dini di Jawa Timur masih mengkhawatirkan. Berdasarkan data Sistem Informasi Manajemen Nikah (SIMKAH) Kementerian A…

KPK Dalami Penerapan Pasal Kerugian Negara ke Eks Menag

KPK Dalami Penerapan Pasal Kerugian Negara ke Eks Menag

Jumat, 30 Jan 2026 18:45 WIB

Jumat, 30 Jan 2026 18:45 WIB

Pakar dan Praktisi hukum Sarankan eks Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas Dibidik TPPU, Bukan hanya Suap dan Gratfikasi   SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - KPK …

Gus Yahya Jadi Ketum PBNU Lagi

Gus Yahya Jadi Ketum PBNU Lagi

Jumat, 30 Jan 2026 18:43 WIB

Jumat, 30 Jan 2026 18:43 WIB

Usai Kirim Surat Minta Maaf dan Siap Pimpin Munas     SURABAYAPAGI.COM, Jakarta – Sempat ditangguhkan, kini jabatan Ketua Umum PBNU, yang dipegang Gus Yahya …

DPR RI Kritik Kementerian PPPA

DPR RI Kritik Kementerian PPPA

Jumat, 30 Jan 2026 18:41 WIB

Jumat, 30 Jan 2026 18:41 WIB

Hingga Satu Tahun, tak Pernah Lakukan Pemberdayaan Perempuan     SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Rapat Komisi VIII DPR RI dengan Kementerian Pemberdayaan P…

Kapolres Polwan, Cekatan Atasi Banjir di Bekasi

Kapolres Polwan, Cekatan Atasi Banjir di Bekasi

Jumat, 30 Jan 2026 18:39 WIB

Jumat, 30 Jan 2026 18:39 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Bekasi - Kapolres Metro Bekasi Kombes (Polwan) Sumarni, istri Direktur Penyidikan KPK Brigjen Polisi Asep Guntur Rahayu , tampak cekatan…

Ammar Zoni Merasa Lelah Mental, Terlibat Narkoba

Ammar Zoni Merasa Lelah Mental, Terlibat Narkoba

Jumat, 30 Jan 2026 18:37 WIB

Jumat, 30 Jan 2026 18:37 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Ammar Zoni, aktor yang terlibat narkoba, masih menjalani sidang dugaan peredaran narkoba di dalam Rutan Salemba. Usai menjalani…