Lagu ‘Rockstar’ Trending, Lisa BLACKPINK Malah Dituding Plagiat MV Travis Scott

author surabayapagi.com

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news
Lisa BLACKPINK dalam album terbarunya ‘Rockstar’. SP/ JKT
Lisa BLACKPINK dalam album terbarunya ‘Rockstar’. SP/ JKT

i

SURABAYAPAGI.com, Jakarta - Salah satu member BLACKPINK yakni Lisa harus menghadapi tudingan plagiarisme atas lagu solo terbarunya Rockstar dengan FE!N lagu yang dipopulerkan oleh Travis Scott.

Pernyataan itu dikatakan seorang sutradara sekaligus produser video Gabriel Moses membagikan dugaan plagiat itu di media sosialnya. Pihaknya menuding tim Lisa sebelumnya sempat menghubungi editornya untuk meminta adegan FE!N. Namun, editor tersebut tidak memperbolehkannya.

"Mereka (tim Lisa) menghubungi editor saya untuk adegan ini. Editor saya berkata 'tidak,' tetapi mereka tetap melanjutkan dan membuatnya," kata Gabriel Moses, Senin (15/07/2024).

Padahal tegasnya, sejak Juni lalu, Gabriel Moses sudah protes tentang kemiripan musik video Lisa dengan Travis. Namun, hingga kini belum ada tanggapan dari Lisa BLACKPINK.

Media Thailand juga sempat membahas tentang kabar plagiat lagu terbaru Lisa ini. "'ROCKSTAR' milik Lisa dituduh menjiplak video musik 'FE!N' milik Travis Scott, yang disutradarai oleh Gabriel Moses. Jika dibandingkan dengan video Moses 'ROCKSTAR', video itu tampak seperti replika," isi berita di media Thailand.

Sebagai informasi, lagu milik Lisa BLACKPINK itu mendapat penanda debut solo di labelnya sendiri, Loud Company. Pada karya terbarunya ini, Lisa juga memberanikan diri melakukan transformasi yang sangat berbeda.

Biasa tampil dengan gaya imut dan feminin, Lisa bergaya ala rocker yang tomboi. Berkat gebrakannya itu, musik video Rockstar ditonton lebih dari 100 juta kali lebih hingga saat ini. jk-07/dsy

Berita Terbaru

HUT ke-53 PDI Perjuangan, Deni Wicaksono Tegaskan Satyam Eva Jayate Jadi Jangkar Kebenaran Partai

HUT ke-53 PDI Perjuangan, Deni Wicaksono Tegaskan Satyam Eva Jayate Jadi Jangkar Kebenaran Partai

Sabtu, 10 Jan 2026 11:46 WIB

Sabtu, 10 Jan 2026 11:46 WIB

SURABAYAPAGI.com, Surabaya - Peringatan Hari Ulang Tahun ke-53 PDI Perjuangan menjadi momentum konsolidasi ideologis dan penguatan kerja kerakyatan di tengah…

Dorong Sportainment Pelajar, Tri Hadir di Yamaha Fazzio Liga Tendang Bola 2026

Dorong Sportainment Pelajar, Tri Hadir di Yamaha Fazzio Liga Tendang Bola 2026

Jumat, 09 Jan 2026 20:11 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 20:11 WIB

SurabayaPagi, Surabaya – Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) melalui brand Tri turut ambil bagian dalam ajang Liga Tendang Bola (LTB) 2026, sebuah l…

Legislator Golkar, Masih Kritik MBG

Legislator Golkar, Masih Kritik MBG

Jumat, 09 Jan 2026 19:09 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:09 WIB

Peristiwa Pemilihan Lokasi Dapur SPPG di Samping Peternakan Babi di Sragen, Resahkan Masyarakat      SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Lagi, Wakil Ketua Komisi IX …

Biaya Armuzna Haji Tahun Ini Dihemat Rp180 Miliar

Biaya Armuzna Haji Tahun Ini Dihemat Rp180 Miliar

Jumat, 09 Jan 2026 19:07 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:07 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Kementerian Haji dan Umrah (Kemenhaj) menyampaikan adanya penghematan signifikan dalam anggaran penyelenggaraan ibadah haji 2026.…

Yaqut Cholil Qoumas, Anak Ulama Terkemuka, Tersangka Korupsi

Yaqut Cholil Qoumas, Anak Ulama Terkemuka, Tersangka Korupsi

Jumat, 09 Jan 2026 19:05 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:05 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Mantan Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas, resmi ditetapkan sebagai tersangka. Dia diduga terlibat kasus dugaan korupsi…

PP Muhammadiyah dan PBNU Campuri Laporan ke Komika

PP Muhammadiyah dan PBNU Campuri Laporan ke Komika

Jumat, 09 Jan 2026 19:01 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:01 WIB

Pelapor Dugaan Penistaan Agama ke Pandji Pragiwaksono Bukan Sikap Resmi Persyarikatan           SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Pimpinan Pusat Muhammadiyah me…