Empat Orang CJH Kloter 7 Asal Lamongan Gagal Berangkat 

author Lailatul Nur Aini

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news

SURABAYAPAGI, Surabaya - Empat orang calon jemaah haji (CJH) dari kelompok terbang (kloter) 7 Embarkasi Surabaya asal Kabupaten Lamongan harus menunda keberangkatannya ke tanah suci.

Abdul Haris, Sekretaris Panitia Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Embarkasi Surabaya mengaku penyebab ditundanya dua pasangan suami istri (pasutri) untuk bergabung di kloter 7 ini dikarenakan sakit.

"Kebetulan di kloter 07 dari Lamongan ini ada dua yang sakit, yaitu yang pertama karena anemia, yang kedua masih dalam proses diagnosa. Dan dua duanya ini disertai oleh pasangannya sehingga ada empat yang menunda dari kloter 7," kata Haris, Senin (13/5/2024). 

Meski demikian, untuk memenuhi kuota penerbangan pihak PPIH Embarkasi Surabaya segera melengkapi jumlah jemaah di kloter tersebut. Sehingga, kloter 7 dari Kabupaten Lamongan tetap berjumlah 366 jemaah dan 5 lima petugas haji. Dengan total keseluruhan 371  orang.

"Dari kloter 7 ini alhamdulillah full sheat karena kita nututi (mengejar) untuk melakukan penggantian jamaah secara bergeseran," papar Haris.

Lanjut Haris, pihaknya tidak menutup kemungkinan empat jemaah kloter 7 tersebut tetap akan berangkat jika dinyatakan sembuh total dengan bergabung di kloter selanjutnya. 

"Iya betul (ganti kloter). Doakan mudah-mudahan yang sakit ini segera memperoleh kesembuhan. Begitu memungkinkan menurut telaah tim kesehatan. Maka akan kita gabungkan ke kloter berikutnya," pungkas Haris.

Perlu diketahui, sesuai jadwal, jemaah haji kloter 7 asal Kabupaten Lamongan masuk ke Asrama Haji pada Minggu (12/5/2024) pukul 13.00 WIB. 

Serta diberangkatkan dari Bandara Internasional Juanda menuju Bandara Internasional Mohammad bin Abdul Aziz Madinah menggunakan pesawat Saudi Arabian Airlines dengan nomor penerbangan SV5231, pada Senin (13/5/2024) sekitar pukul 13.00 WIB. Ain

Berita Terbaru

Bangkitkan Perekonomian Warga, Kades Muhammad Taukhid Prioritaskan Infrastruktur

Bangkitkan Perekonomian Warga, Kades Muhammad Taukhid Prioritaskan Infrastruktur

Minggu, 11 Jan 2026 14:39 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 14:39 WIB

SURABAYA PAGI.com, Sidoarjo - Pembangunan Infrastruktur menjadi salah satu fokus Pemerintah Desa (Pemdes) Jeruklegi, Kecamatan Balongbendo, Sidoarjo. Secara…

Turnamen Catur dan Bazar UMKM di Wisata Sumber Air Panas Wong Pulungan Pasuruan Meriahkan HUT ISG ke-7 Tahun 2026

Turnamen Catur dan Bazar UMKM di Wisata Sumber Air Panas Wong Pulungan Pasuruan Meriahkan HUT ISG ke-7 Tahun 2026

Minggu, 11 Jan 2026 10:31 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 10:31 WIB

SURABAYAPAGI.com, Pasuruan - Komunitas Info Seputar Gempol (ISG) yang berawal dari sebuah group media Sosial. Seiring berjalannya waktu, ISG berkembang menjadi…

Satlantas Polres Madiun Perketat Patroli di Jalur Rawan Macet dan Kecelakaan

Satlantas Polres Madiun Perketat Patroli di Jalur Rawan Macet dan Kecelakaan

Sabtu, 10 Jan 2026 18:01 WIB

Sabtu, 10 Jan 2026 18:01 WIB

SURABAYA PAGI, Madiun – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Madiun memperketat pengawasan lalu lintas dengan menggelar patroli strong point di sejumlah jalur …

HUT ke-53 PDI Perjuangan, Deni Wicaksono Tegaskan Satyam Eva Jayate Jadi Jangkar Kebenaran Partai

HUT ke-53 PDI Perjuangan, Deni Wicaksono Tegaskan Satyam Eva Jayate Jadi Jangkar Kebenaran Partai

Sabtu, 10 Jan 2026 11:46 WIB

Sabtu, 10 Jan 2026 11:46 WIB

SURABAYAPAGI.com, Surabaya - Peringatan Hari Ulang Tahun ke-53 PDI Perjuangan menjadi momentum konsolidasi ideologis dan penguatan kerja kerakyatan di tengah…

Dorong Sportainment Pelajar, Tri Hadir di Yamaha Fazzio Liga Tendang Bola 2026

Dorong Sportainment Pelajar, Tri Hadir di Yamaha Fazzio Liga Tendang Bola 2026

Jumat, 09 Jan 2026 20:11 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 20:11 WIB

SurabayaPagi, Surabaya – Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) melalui brand Tri turut ambil bagian dalam ajang Liga Tendang Bola (LTB) 2026, sebuah l…

Legislator Golkar, Masih Kritik MBG

Legislator Golkar, Masih Kritik MBG

Jumat, 09 Jan 2026 19:09 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:09 WIB

Peristiwa Pemilihan Lokasi Dapur SPPG di Samping Peternakan Babi di Sragen, Resahkan Masyarakat      SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Lagi, Wakil Ketua Komisi IX …