Wali Kota Blitar Serahkan Remisi Bebas Kepada Warga Binaan usai Upacara HUT Kemerdekaan RI ke 80

author Lestariyono Blitar

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news
Wali Kota Blitar saat memberikan remisi kepada salah satu warga binaan. SP/Lestariono
Wali Kota Blitar saat memberikan remisi kepada salah satu warga binaan. SP/Lestariono

i

SURABAYAPAGI.COM, Blitar - Tepat tanggal 17 Agustus 2025, peringati HUT Kemerdekaan RI Ke 80, ada acara yang membuat peserta Upacara kaget, setelah pembawa acara mengumumkan penyerahan surat Remisi kebebasan untuk Napi Lapas Klas IIB Blitar di Alun Alun oleh Wali Kota Blitar, Syauqul Muhibin, dan tepat pukul 10.15 perwakilan dari Napi yang mendapat kebebasan, menerima surat Remisi yang diserahkan oleh Wali Kota Blitar.

"Apapun ini merupakan peringatan diri sendiri, untuk tidak terulang lagi di kemudian hari, dengan Remisi bebas ini menunjukan bahwa sikap perilaku kalian yang taat dan patuh dalam pembinaan sekaligus perilaku selama jalani pembinaan dalam Lapas, semoga ini merupakan introspeksi diri kalian untuk kedepannya, jangan lupa terus jaga keimanan dalam menjalankan ibadah nya, semoga sukses dalam mengarungi kehidupan baru," pesan Wali Kota  sebelum serahkan  Remisi.

Dalam peringati HUT Kemerdekaan RI ke 80, Lapas Kelas IIB Blitar yang berpenghuni sejumlah 637 orang, dengan rincian 430 napi, dan tahanan 207 orang.

Menurut Kalapas Klas IIB Blitar Romi Nofitrian, yang diusulkan untuk remisi 341 orang, yakni untuk remisi 1 bulan 103 orang, 2 bulan 96 orang, 3 bulan 83 orang, untuk 4 bulan 33 orang dan 26 orang 5 bulan. 

Untuk Remisi ada yang disebut Remisi Dasawarsa Warsa RU.II mereka langsung bebas sebanyak 14 orang, sedang Remisi Dasawarsa Warsa 2025 sebanyak 341 orang, Remisi Dasawarsa Warsa /2025 yang terdiri dari napi narkotika 118 orang, perlindungan anak 71 orang, untuk napi kesehatan 54 dan pidum 108 orang, dengan berbagai remisi dari 1 bulan sampai 5 bulan.

Sebelumnya Kalapas Romi melakukan penyerahan surat Remisi dalam Lapas bagi WBP yang menerimanya, di lanjut mengikuti penyerahan Remisi bebasnya ke 14 Napi oleh Wali Kota Blitar. Les

Berita Terbaru

Fraksi PDIP Jatim minta Perda Perlindungan Perempuan dan Anak segera di Implementasikan

Fraksi PDIP Jatim minta Perda Perlindungan Perempuan dan Anak segera di Implementasikan

Jumat, 30 Jan 2026 20:30 WIB

Jumat, 30 Jan 2026 20:30 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Surabaya – Angka pernikahan dini di Jawa Timur masih mengkhawatirkan. Berdasarkan data Sistem Informasi Manajemen Nikah (SIMKAH) Kementerian A…

KPK Dalami Penerapan Pasal Kerugian Negara ke Eks Menag

KPK Dalami Penerapan Pasal Kerugian Negara ke Eks Menag

Jumat, 30 Jan 2026 18:45 WIB

Jumat, 30 Jan 2026 18:45 WIB

Pakar dan Praktisi hukum Sarankan eks Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas Dibidik TPPU, Bukan hanya Suap dan Gratfikasi   SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - KPK …

Gus Yahya Jadi Ketum PBNU Lagi

Gus Yahya Jadi Ketum PBNU Lagi

Jumat, 30 Jan 2026 18:43 WIB

Jumat, 30 Jan 2026 18:43 WIB

Usai Kirim Surat Minta Maaf dan Siap Pimpin Munas     SURABAYAPAGI.COM, Jakarta – Sempat ditangguhkan, kini jabatan Ketua Umum PBNU, yang dipegang Gus Yahya …

DPR RI Kritik Kementerian PPPA

DPR RI Kritik Kementerian PPPA

Jumat, 30 Jan 2026 18:41 WIB

Jumat, 30 Jan 2026 18:41 WIB

Hingga Satu Tahun, tak Pernah Lakukan Pemberdayaan Perempuan     SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Rapat Komisi VIII DPR RI dengan Kementerian Pemberdayaan P…

Kapolres Polwan, Cekatan Atasi Banjir di Bekasi

Kapolres Polwan, Cekatan Atasi Banjir di Bekasi

Jumat, 30 Jan 2026 18:39 WIB

Jumat, 30 Jan 2026 18:39 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Bekasi - Kapolres Metro Bekasi Kombes (Polwan) Sumarni, istri Direktur Penyidikan KPK Brigjen Polisi Asep Guntur Rahayu , tampak cekatan…

Ammar Zoni Merasa Lelah Mental, Terlibat Narkoba

Ammar Zoni Merasa Lelah Mental, Terlibat Narkoba

Jumat, 30 Jan 2026 18:37 WIB

Jumat, 30 Jan 2026 18:37 WIB

SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Ammar Zoni, aktor yang terlibat narkoba, masih menjalani sidang dugaan peredaran narkoba di dalam Rutan Salemba. Usai menjalani…