Guncang Otomotif Supercar Masa Depan, Lexus LFA Lahir Bertenaga Listrik

author surabayapagi.com

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news
Lexus kembali menampilkan LFA Concept. SP/ JKT
Lexus kembali menampilkan LFA Concept. SP/ JKT

i

SURABAYAPAGI.com, Jakarta - Merek kendaraan mewah, Lexus kembali mengguncang dunia otomotif dengan menampilkan LFA Concept, sebuah supercar masa depan yang sepenuhnya berpenggerak listrik. Menariknya, model ini berdiri di garis evolusi yang sama dengan Toyota 2000GT dan Lexus LFA generasi pertama.

Sehingga, meski tanpa deru mesin V10 yang legendaris dari LFA, tapi semangatnya tetap sama. Oleh karenanya, LFA Concept merupakan mobil sport BEV yang dikembangkan bersama divisi performa Toyota Gazoo Racing, khususnya dari lini GR GT, Minggu (07/12/2025).

Lahir dari filosofi “Shikinen Sengu Toyota”, yakni tradisi meneruskan teknik dan keahlian pembuatan mobil ke generasi insinyur berikutnya, sekaligus terus menyempurnakannya. Pengembangan LFA Concept berjalan beriringan dengan dua mobil performa tinggi Toyota Gazoo Racing lainnya: GR GT dan GR GT3.

Mobil ini mengadopsi berbagai teknik yang digunakan pada GR GT dan GR GT3, lalu memadukannya dengan potensi khas powertrain listrik. Basis konstruktor menggunakan rangka aluminium yang ringan dan sangat kaku, disertai posisi berkendara yang dirancang untuk memberikan rasa menyatu antara pengemudi dan kendaraan.

Kini, Lexus tengah fokus mencoba menghadirkan mobil sport yang bukan hanya ramah lingkungan, tetapi juga tetap menggugah emosi berkendara. Tidak hanya hadir untuk masa kini, tetapi juga diproyeksikan menjadi ikon baru bagi generasi berikutnya. jk-04/dsy

Berita Terbaru

Bangkitkan Perekonomian Warga, Kades Muhammad Taukhid Prioritaskan Infrastruktur

Bangkitkan Perekonomian Warga, Kades Muhammad Taukhid Prioritaskan Infrastruktur

Minggu, 11 Jan 2026 14:39 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 14:39 WIB

SURABAYA PAGI.com, Sidoarjo - Pembangunan Infrastruktur menjadi salah satu fokus Pemerintah Desa (Pemdes) Jeruklegi, Kecamatan Balongbendo, Sidoarjo. Secara…

Turnamen Catur dan Bazar UMKM di Wisata Sumber Air Panas Wong Pulungan Pasuruan Meriahkan HUT ISG ke-7 Tahun 2026

Turnamen Catur dan Bazar UMKM di Wisata Sumber Air Panas Wong Pulungan Pasuruan Meriahkan HUT ISG ke-7 Tahun 2026

Minggu, 11 Jan 2026 10:31 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 10:31 WIB

SURABAYAPAGI.com, Pasuruan - Komunitas Info Seputar Gempol (ISG) yang berawal dari sebuah group media Sosial. Seiring berjalannya waktu, ISG berkembang menjadi…

Satlantas Polres Madiun Perketat Patroli di Jalur Rawan Macet dan Kecelakaan

Satlantas Polres Madiun Perketat Patroli di Jalur Rawan Macet dan Kecelakaan

Sabtu, 10 Jan 2026 18:01 WIB

Sabtu, 10 Jan 2026 18:01 WIB

SURABAYA PAGI, Madiun – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Madiun memperketat pengawasan lalu lintas dengan menggelar patroli strong point di sejumlah jalur …

HUT ke-53 PDI Perjuangan, Deni Wicaksono Tegaskan Satyam Eva Jayate Jadi Jangkar Kebenaran Partai

HUT ke-53 PDI Perjuangan, Deni Wicaksono Tegaskan Satyam Eva Jayate Jadi Jangkar Kebenaran Partai

Sabtu, 10 Jan 2026 11:46 WIB

Sabtu, 10 Jan 2026 11:46 WIB

SURABAYAPAGI.com, Surabaya - Peringatan Hari Ulang Tahun ke-53 PDI Perjuangan menjadi momentum konsolidasi ideologis dan penguatan kerja kerakyatan di tengah…

Dorong Sportainment Pelajar, Tri Hadir di Yamaha Fazzio Liga Tendang Bola 2026

Dorong Sportainment Pelajar, Tri Hadir di Yamaha Fazzio Liga Tendang Bola 2026

Jumat, 09 Jan 2026 20:11 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 20:11 WIB

SurabayaPagi, Surabaya – Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) melalui brand Tri turut ambil bagian dalam ajang Liga Tendang Bola (LTB) 2026, sebuah l…

Legislator Golkar, Masih Kritik MBG

Legislator Golkar, Masih Kritik MBG

Jumat, 09 Jan 2026 19:09 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:09 WIB

Peristiwa Pemilihan Lokasi Dapur SPPG di Samping Peternakan Babi di Sragen, Resahkan Masyarakat      SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Lagi, Wakil Ketua Komisi IX …