Diduga Depresi, Pria di Surabaya Coba Bunuh Diri Melompat ke Sungai Rolak

author surabayapagi.com

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news
Pria yang nekat bunuh diri dengan lompat ke sungai Rolak Surabaya. SP/Ariandi.
Pria yang nekat bunuh diri dengan lompat ke sungai Rolak Surabaya. SP/Ariandi.

i

SURABAYAPAGI.COM, Surabaya - Seorang pria bernama Robi (49) asal Dupak Bangun Sari 1 No.03 Surabaya, nyaris tewas setelah melakukan percobaan bunuh diri dengan melompat ke sungai Rolak, jalan Karah No. 04, Selasa (03/01/2023).

Untungnya ada warga sekitar yang mengetahui korban  melompat ke dalam sungai. Sehingga hal itu langsung dilaporkan ke Projopati  Karah untuk menghubungi Command Center kota Surabaya guna mendapatkan pertolongan.

"Pada pukul 10:35:21 WIB anggota gabungan dari BPBD, Kelurahan Karah dan Projopati tiba di lokasi dengan menggunakan perahu untuk menolong korban." Kata Arif selaku Sub koordinator,

Selanjutnya, Arif menambahkan, korban kemudian dibawa pulang ke rumah dan diserahkan kepada keluarga dengan menggunakan ambulan milik PMI Kota Surabaya.

"Percobaan bunuh diri ini diduga depresi sehingga korban harus terjun kesungai Rolak. Namun dirinya berhasil diselamatkan setelah warga sekitar mengetahuinya." kata Arif kepada awak media.

Arif menuturkan, kasus percobaan bunuh diri ini menurutnya masih didalami oleh petugas terkait dan keluarganya tengah dimintai keterangan terkait penyebab korban mau bunuh diri.

“Sementara kondisi korban saat ini dalam keadaan selamat dan sehat. Meski korban dalam keadaan shock." pungkasnya. ari

Berita Terbaru

Bangkitkan Perekonomian Warga, Kades Muhammad Taukhid Prioritaskan Infrastruktur

Bangkitkan Perekonomian Warga, Kades Muhammad Taukhid Prioritaskan Infrastruktur

Minggu, 11 Jan 2026 14:39 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 14:39 WIB

SURABAYA PAGI.com, Sidoarjo - Pembangunan Infrastruktur menjadi salah satu fokus Pemerintah Desa (Pemdes) Jeruklegi, Kecamatan Balongbendo, Sidoarjo. Secara…

Turnamen Catur dan Bazar UMKM di Wisata Sumber Air Panas Wong Pulungan Pasuruan Meriahkan HUT ISG ke-7 Tahun 2026

Turnamen Catur dan Bazar UMKM di Wisata Sumber Air Panas Wong Pulungan Pasuruan Meriahkan HUT ISG ke-7 Tahun 2026

Minggu, 11 Jan 2026 10:31 WIB

Minggu, 11 Jan 2026 10:31 WIB

SURABAYAPAGI.com, Pasuruan - Komunitas Info Seputar Gempol (ISG) yang berawal dari sebuah group media Sosial. Seiring berjalannya waktu, ISG berkembang menjadi…

Satlantas Polres Madiun Perketat Patroli di Jalur Rawan Macet dan Kecelakaan

Satlantas Polres Madiun Perketat Patroli di Jalur Rawan Macet dan Kecelakaan

Sabtu, 10 Jan 2026 18:01 WIB

Sabtu, 10 Jan 2026 18:01 WIB

SURABAYA PAGI, Madiun – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Madiun memperketat pengawasan lalu lintas dengan menggelar patroli strong point di sejumlah jalur …

HUT ke-53 PDI Perjuangan, Deni Wicaksono Tegaskan Satyam Eva Jayate Jadi Jangkar Kebenaran Partai

HUT ke-53 PDI Perjuangan, Deni Wicaksono Tegaskan Satyam Eva Jayate Jadi Jangkar Kebenaran Partai

Sabtu, 10 Jan 2026 11:46 WIB

Sabtu, 10 Jan 2026 11:46 WIB

SURABAYAPAGI.com, Surabaya - Peringatan Hari Ulang Tahun ke-53 PDI Perjuangan menjadi momentum konsolidasi ideologis dan penguatan kerja kerakyatan di tengah…

Dorong Sportainment Pelajar, Tri Hadir di Yamaha Fazzio Liga Tendang Bola 2026

Dorong Sportainment Pelajar, Tri Hadir di Yamaha Fazzio Liga Tendang Bola 2026

Jumat, 09 Jan 2026 20:11 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 20:11 WIB

SurabayaPagi, Surabaya – Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) melalui brand Tri turut ambil bagian dalam ajang Liga Tendang Bola (LTB) 2026, sebuah l…

Legislator Golkar, Masih Kritik MBG

Legislator Golkar, Masih Kritik MBG

Jumat, 09 Jan 2026 19:09 WIB

Jumat, 09 Jan 2026 19:09 WIB

Peristiwa Pemilihan Lokasi Dapur SPPG di Samping Peternakan Babi di Sragen, Resahkan Masyarakat      SURABAYAPAGI.COM, Jakarta - Lagi, Wakil Ketua Komisi IX …